Aplikasi Model Diffence in Difference Pada Regresi Binomial Logistik (Studi Kasus: Implementasi Program Indonesia Pintar Terhadap Status Sekolah Anak)

Pardomuan Robinson Sihombing, Wisnu Pratiko, Cahya Alkahfi

Abstract


Penelitian ini bertujuan mengetahui dampak dari Program Indonesia Pintar (PIP) terhadap Status Sekolah Anak di Indonesia. Data yang digunakan bersumber dari Survei Sosial Ekonomi Nasional (SUSENAS) Badan Pusat Statistik tahun 2013-2019. Model yang digunakan adalah regresi binomial logistik. Selain itu dalam pemodelan ditambahkan efek Diffence in Difference untuk melihat dampak kebijakan dari PIP. Hasil yang didapat keikutsertaan PIP meningkatkan peluang anak untuk bersekolah. Selain itu, anak yang berada di kota dan Kepala Rumah Tangga berstatus kawin memiliki peluang sekolah yang lebih tinggi. Di sisi lain anak dengan status kawin, jenis kelamin laki-laki, sedang bekerja dan berada pada keluarga dengan ukuran angota keluarga yang besar memiliki peluang untuk sekolah yang lebih rendah. Oleh karena pemerintah lebih mengintensifkan lagi program-program bantuan Pendidikan agar semakin besar peluang anak-anak terus bersekolah sehingga menghasilkan sumber-sumber daya berkualitas dimasa depan.

Keywords


diffence in diffence, logistik, PIP, sekolah

Full Text:

PDF

References


Abadie, A., & Cattaneo, M. D. (2018). Econometric Methods for Program Evaluation. Annual Review of Economics, 10, 465–503. https://doi.org/10.1146/annurev-economics-080217-053402

Agresti, A. (2002). Categorical Data Analysis. New York. Inc. John Wiley and Sons.

Conley, T., & Taber, C. (2002). Inference with “Difference in Differences” with a Small of Policy Changes. NBER, Technical Working Paper Series, Ses 9905720.

Diana, R. (2021). J u r n a l penelitian k ebijak an pendidikan. 14, 49–68. http://orcid.org/0000-0002-1077-4013

Goodman-Bacon, A. (2021). Difference-in-differences with variation in treatment timing. Journal of Econometrics, 225(2), 254–277. https://doi.org/10.1016/j.jeconom.2021.03.014

Gujarati, D. (2004). Basic Econometrics BY Gujarati (pp. 1–1002). McGraw-Hill Inc.

Hakim, A. (2020). Faktor Penyebab Anak Putus Sekolah. Jurnal Pendidikan, 21(2), 122–132. https://doi.org/10.33830/jp.v21i2.907.2020

Hardin, J. ., & Hilbe, J, M. (2007). Generalized Linear Models and Extensions. Stata Corp.

Mujiati, M., Nasir, N., & Ashari, A. (2018). Faktor-Faktor Penyebab Siswa Putus Sekolah. Didaktis: Jurnal Pendidikan Dan Ilmu Pengetahuan, 18(3), 271–281. https://doi.org/10.30651/didaktis.v18i3.1870

Perhati, T. A., Indahwati, ., & Susetyo, B. (2017). Identifikasi Karakteristik Anak Putus Sekolah Di Jawa Barat Dengan Regresi Logistik. Indonesian Journal of Statistics and Its Applications, 1(1), 56–65. https://doi.org/10.29244/ijsa.v1i1.51




DOI: http://dx.doi.org/10.22441/jies.v11i2.16615

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Jurnal Ilmu Ekonomi dan Sosial (JIES)

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Jurnal Ilmu Ekonomi dan Sosial (JIES)
Editorial Office:
Pusat Penelitian Universitas Mercu Buana Jakarta, Gedung D Lantai 1,
Jalan Meruya Selatan No. 01, Kembangan, Jakarta Barat 11650.
Phone 021-5840816 Extention 3451 Fax. 021-5840813.
Homepage : http://www.mercubuana.ac.id Email : [email protected]

Portal ISSNPrint ISSN: 2301-9263
Online ISSN: 2621-0371

 

Creative Commons License
Jurnal Ilmu Ekonomi dan Sosial (JIES) and the article sare licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Web
Analytics Made Easy - StatCounter
View My Stats

 

The journal was indexed by: