Sistem Cerdas Untuk Monitoring Pengukuran Suhu Dan Kelembapan Tanah Pada Tanaman Cabai Berbasis Internet Of Things (IOT) Menggunakan Aplikasi Telegram

Muflih Riyadi

Abstract


Smart Garden merupakan sebuah rancangan sistem kebun pintar. Teknologi Smart Garden berfungsi untuk menyiram tanaman, mengukur kelembapan kadar air dan suhu dalam tanah. Tanaman cabai membutuhkan perhatian khusus untuk membudidayakannya sampai berbuah. Dari dasar itulah penulis mendapatkan sebuat konsep Rancang Bangun Smart Garden Sistem Menggunakan Sensor Soil Moisture yang dapat mengukur kelembapan tanah dan suhu pada tanah Dengan Kontrol Berbasis IoT yang dapat di kontrol jarak jauh menggunakan aplikasi telegram. Perancangan alat Smart Garden menggunakan esp 8266 12E, Sensor DHT 11 dan Sensor Soil Moisture. Hasil pengujian sensor soil moister sebanyak 5 kali percobaan dengan hari yang berbeda beda. Yaitu dengan cara perbandingan sensor soil moisture dengan soil meter yang mendapatkan hasil nilai kelembapan yang sesuai dari range nilai soil meter terhadap Soil Moisture. Pengujian sensor DHT11 dengan cara membandingkan hasil sensor dan thermometer smartphone serta membandingkan dengan soil meter, yang mendapatkan hasil percobaan berselisih 1.6°C dengan smartphone dimana hasil sensor DHT 11 29.6°C dan hasil pada smatphone 28°C, dan untuk hasil perbandingan sensor DHT11 dengan Soil Meter mendapatkan hasil yang sama yaitu 31°C. Pengujian waktu sensor DHT11 hasil rata rata delay sensor DHT11 sebesar 3.38 detik. Dan Pengujian delay aplikasi telegram dengan cara menghitung waktu delay command “Status” dan notifikasi “Status Soil Kering, penyiraman otomatis Aktif” maka mendapatkan hasil rata rata delay untuk command “Status” yaitu 10.60 detik dan untuk notifikasi “Status Soil Kering, penyiraman otomatis Aktif” yaitu 7.92. maka dapat disimpulkan bahwa delay notifikasi “Status Soil Kering, penyiraman otomatis Aktif” lebih cepat dari pada command “Status”.


Keywords


Delay, Mikrokontroller ESP 8266 12E, Sensor DHT11, Smart Garden, Soil Moisture

Full Text:

PDF

References


R. K. Ghito and N. Nurdiana, “Rancang Bangun Smart Garden System Menggunakan Sensor Soil Moisture Dan Arduino Berbasis Android (Studi Kasus : Di Gerai Bibit Narnea Cikijing),” vol. 9, pp. 166–170, Oct. 2018, doi: https://doi.org/10.35313/irwns.v9i0.1065.

D. E. Anggiriani, I. H. Santoso, and A. Karna, “Perancangan Dan Implementasi Smart Garden For Watering Berbasis Iot Menggunakan Telegram Dan Blynk,” eProceedings of Engineering, vol. 8, no. 5, 2021.

M. R. Fahrisi and Fatoni, “Rancang Bangun Sistem Smart Garden Berbasis Mikrokontroler Menggunakan Metode SDLC,” Bina Darma Conference on Computer Science, 119–131.

R. Mahendra and A. M. Thantawi, “Rancang Bangun Smart Watering System For Plant Menggunakan Rasberry Pi,” Jurnal IKRA-ITH Teknologi, 5(2), 17, 2021.

Atmiasri and A. T. Wiyono, “Design of Smart Garden Based On The Internet of Things (IoT),” BEST : Journal of Applied Electrical, Science, & Technology, 3(2), 36–40. https://doi.org/10.36456/best.vol3.no2.4327

K. Affandi, “Rancang Bangun Smart Garden Berbasis Internet Of Thing (IoT) dengan Bot Telegram,” Seminar Nasional Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 165–169

A. A. Sougy, “Rancang Bangun Smart Garden Berbasis IoT Menggunakan Aplikasi Blynk,” Tugas Akhir. Balikpapan: Politeknik Negeri Balikpapan, 2018

J. Andika, E. Permana, and S. Attamimi, “Perancangan Sistem Otomatisasi dan Monitoring Perangkat Perawatan Tanaman Hias Berbasis Internet of Things,” Jurnal Teknologi Elektro, vol. 13, no. 2, pp. 100–100, May 2022, doi: https://doi.org/10.22441/jte.2022.v13i2.007.

R. B. Cahya, T. Pangaribowo, and F. Supegina, “Rancang Bangun Sistem Kontrol Penyiraman Tanaman Anggrek Menggunakan Logika Fuzzy Berbasis Notifikasi Telegram,” Jurnal Teknologi Elektro, vol. 12, no. 2, pp. 59–59, Jul. 2021, doi: https://doi.org/10.22441/jte.2021.v12i2.003.

A. R. A. Nalendra and M. Mujiono, “Perancangan Perancangan IoT (Internet Of Things) Pada Sistem Irigasi Tanaman Cabai,” Generation Journal, vol. 4, no. 2, pp. 61–68, Aug. 2020, doi: https://doi.org/10.29407/gj.v4i2.14187.




DOI: http://dx.doi.org/10.22441/jte.2023.v14i2.008

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Jurnal Teknologi Elektro

Publisher Address:
Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Mercu Buana
Jl. Raya Meruya Selatan, Kembangan, Jakarta 11650
Tlp./Fax: +62215871335
Email: [email protected]
Website of Electrical Engineering
http://teknikelektro.ft.mercubuana.ac.id

p-ISSN : 2086-9479
e-ISSN : 2621-8534
Jurnal URL : http://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/jte
Jurnal DOI: 10.22441/jte

 

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial 4.0 Internasional.

Web
Analytics Made Easy - StatCounter
View My Stats

The Journal is indexed by: