Dampak Profitabilitas dan Struktur Modal Terhadap Kebijakan Dividen

Putu Diah Kumalasari

Abstract


Kebijakan dividen merupakan hal yang penting dalam suatu perusahaan karena menyangkut kepentingan berbagai pihak, baik perusahaaan maupun kepentingan pemegang saham. Pihak manajemen harus membuat keputusan terkait keuntungan yang diperoleh perusahaan, dimana nilai keuntungan tersebut akan dibagikan kepada para pemegang saham dalam bentuk dividen dan sebagian lagi diinvestasikan kembali ke perusahaan dalam bentuk laba ditahan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh profitabilitas dan struktur modal terhadap kebijakan dividen. Penelitian ini dilakukan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2018-2019 sejumlah 87 dengan menggunakan teknik analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa profitabilitas dan struktur modal berpengaruh positif terhadap kebijakan dividen.

Keywords


ROA; DER; DPR

References


Ambarwati, S. D. A, (2010). Manajemen Keuangan Lanjut. Graha Ilmu.Yogyakarta.

Aristanto, Bryan. Prasetiono, P. (2015). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Dividen Payout Ratio (Studi Kasus Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2011-2013). Skripsi. Fakultas Ekonomika dan Bisnis. Universitas Diponegoro.

Fadli, Achmad A. Y., Chabachib, dan Haryanto, M., (2013). Analisis Pengaruh Debt To Equity Ratio, Return On Asset, dan Current Ratio Terhadap Dividend Payout Ratio Dan Dampaknya Pada Nilai Perusahaan (Studi Pada Industri Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2010-2012). Jurnal Bisnis STRATEGI, 22(2), 128-144.

Ginting, S. (2018). Pengaruh Likuiditas, Profitabilitas. Dan Leverage Terhadap Kebijakan Deviden Pada Perusahaan Lq45 Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012-2016. Jwem Stie Mikroskil, ISSN 2622-6421 Volume 8, Nomor 02, 195-204

Indahningrum, R. P., dan Handayani, R. (2010). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, Dividen, Pertumbuhan Perusahaan, Free Cash Flow Dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Hutang Perusahaan. Jurnal bisnis dan akuntansi, 11(3), 189-207.

Jensen, M. and Meckling, W. H.. (1976). Theory of the Firm: Managerial Behavior, Agency Costs and Ownership Structure. Journal of Financial Economics. Vol. 3 No. 4 Pp. 305 – 360.

Karauan, dkk. (2017). Pengaruh Kinerja Keuangan Terhadap Kebijakan Dividen pada Bank BUMN yang Go Public di Bursa Efek Indonesia Tahun 2011-2015. Jurnal EMBA Vol.5 No.2 Juni 2017.

Madyoningrum, A.W. (2016). Pengaruh Firm Size, Leverage, dan Profitabilitas Terhadap Kebijakan Dividen pada Perusahaan Food and Beverage yang Terdaftar di BEI Tahun 2000-2014. Skripsi. Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Lampung.

Mahaputra, G.A. dan Wirawati. (2014). Pengaruh Faktor Keuangan dan Ukuran Perusahaan Pada Dividend Payout Ratio Perusahaan. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana 9.3

Murni, S. (2016). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Dividend Payout Ratio pada Industri Perbankan LQ45 di Bursa Efek Indonesia Dalam Menghadapi MEA. Skripsi. Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sam Ratulangi Manado.

Permana, H. A. (2016). Analisis Pengaruh Leverage, Likuiditas, Profitabilitas, Pertumbuhan Perusahaan Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kebijakan Dividen Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di BEI. Jurnal Manajemen Bisnis Indonesia (JMBI), 5(6), 648-659.

Sari, A.P. dan Budiasih, G.A.N., (2016). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, Free Cash Flow dan Profitabilitas terhadap Kebijakan Dividen. Bali. Skripsi. Universitas Udayana.

Sundjaja, R. dan Barlin, I., (2010). Manajemen Keuangan. Edisi 6. Jakarta: Literata Lintas Media.

Syamsuddin, L. 2013. Manajemen Kuangan Perusahaan Edisi Baru. Rajawali Pers. Jakarta.

Wahyuni, F. I. (2014). Pengaruh Return on Assets, Capital Adequacy Ratio, BOPO, Loan to Deposit Ratio, terhadap Kebijakan Dividen pada Perusahaan Perbankan yang terdaftar di BEI. E-Jurnal. (Doctoral dissertation, Fakultas Ekonomi dan Bisnis).

Widhiastuti, N.L.P. dan Latrini, M.Y., (2015). Pengaruh Return On Asset dan Intangible Asset Terhadap Nilai Perusahaan dengan Corporate Social Responsibility sebagai Variabel Pemoderasi. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 11(2), 370-383.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Profita : Komunikasi Ilmiah Akuntansi dan Perpajakan

Portal ISSNPrint ISSN: 2086-7662
Online ISSN: 2622-1950

Creative Commons License
The Profita: Komunikasi Ilmiah Akuntansi dan Perpajakan and its articles is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Tim Editorial Office
Profita: Komunikasi Ilmiah Akuntansi dan Perpajakan

Universitas Mercu Buana
Jl. Raya Meruya Selatan, Kembangan, Jakarta-11650
Telp.021-5840816 Ext. 5302, Fax. 021-5871312
Jakarta
Email. ([email protected]).
Website. (http://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/profita)