PENERAPAN ELEKTRONIK BISNIS UNTUK MEMBANTU PENJUALAN TENUNAN ALOR
Abstract
Tujuan penelitian untuk menghasilkan sistem penjualan tenunan Alor berbasis elektronik sebagai sarana untuk memperluas pangsa pasar melalui transformasi proses bisnis kearah digitisasi, mobilitas modal dan liberalisasi produk dan jasa. Metode analisis perluasan pasar menggunakan analisis kesempatan pasar, dan menggunakan perancangan model bisnis, antarmuka pelanggan, komunikasi pasar dan rancangan implementasi. Perancangan aplikasi menggunakan model incremental development dengan pendekatan berorientasi objek. Hasil perancangan aplikasi terdiri dari bagian front-end dan sistem manajemen konten dan secara spesifik meniadakan perantara, mengurangi biaya pembuatan, pengiriman, dan penyimpanan informasi sehingga pelanggan dengan mudah dapar mengakses kain tenun dengan mudah dan membelinya secara online. Digitisasi penjualan memberikan sejumlah kelebihan operasional seperti pemrosesan data pemesanan menjadi lebih mudah ditelusuri, sistem persediaan dan pembayaran lebih akurat, dapat membangun hubungan yang baik dengan pelanggan. Sistem informasi penjualan berbasis web secara signifikan dapat memperluas pangsa pasar dengan proses bisnis yang lebih dinamis dan interaktif serta memiliki pola diferensiasi yang jelas untuk semua segmen masyarakat.
Kata kunci: Elektronik, Digitisasi, tenunan, Incremental, Interaktif
Full Text:
PDFReferences
Kosasi, S. (2014). Pembuatan sistem informasi penjualan berbasis web untuk memperluas pangsa pasar. Prosiding Snatif, 225-232.
Susandi, D., & Sukisno, S. (2017). Sistem Penjualan Berbasis E-Commerce Menggunakan Metode Objek Oriented pada Distro Dlapak Street Wear. JSiI (Jurnal Sistem Informasi), 4.
Saini Deepu and Rathore Singh Vijay Dr. 2012. “Study & Analysis of Secured E-Commerce Transactions Information Protocols-Purchasing Order.” IJCSMS- Vol. 12, Issue 03, ISSN (Online): 2231 –5268. Bangalore, India.
GT Waghmare. Prof. 2012. “E-commerce; A Business Review And Future Prospects In Indian Business.” Indian Streams Research Journal Vol.2, Issue.IV pp.1-4-ISSN: 2230-7850. India.
M Niranjanamurthy, N Kavyashree, Jagannath S. Mr., Chahar Dharmendra DR. 2013. “Analysis of E-Commerce and M-Commerce: Advantages, Limitations and Security issues.” International Journal of Advanced Research in Computer and Communication Engineering. Vol. 2, Issue 6, ISSN (Online): 2278-1021. Bangalore, India.
Munassar Ali Mohammed Nabil dan Govardhan A. 2010. “A Comparison Between Five Models Of Software Engineering.” IJCSI International Journal of Computer Science Issues. Vol. 7, Issue 5, ISSN (Online): 1694-0814. Andhra Pradesh, India.
Lee Sunguk. 2012. “Unified Modeling Language (UML) for Database Systems and Computer Applications.” International Journal of Database Theory and Application. Vol. 5, No. 1. Pohang, Korea.
Fatima Fakeeha, Javed Maryam, Amjad Fatima, Khan Ghanni Usman. 2014. “An Approach to Enhance Quality of the Rad Model Using Agents.” The International Journal Of Science & Technoledge, Vol 2 Issue 13, ISSN : 2321 – 919X. Lahore, Pakistan.
Naz Riffat dan Khan A.N.M. 2015. “Rapid Applications Development Techniques : A Critical Review.” International Journal of Software Engineering and Its Applications Vol. 9, No. 11, pp. 163-176. Islamabad, Pakistan.
Refbacks
- There are currently no refbacks.