Analisis Arus Jenuh di Simpang Bersinyal dengan Metode Time Slice dan MKJI 1997 (Studi Kasus Simpang Sudirman –Yos Sudarso)

I Made Kariyana, Putu Doddy Heka Ardana, Gede Sumarda

Abstract


Denpasar sebagai ibu kota Provinsi Bali, dimana semua kegiatan berpusat mulai dari pendidikan,
ekonomi, pariwisata dan hiburan. Kondisi tersebut tentunya mempunyai dampak terhadap kinerja
jaringan jalan khususnya kinerja simpang bersinyal di Kota Denpasar. Salah satu parameter kinerja
simpang bersinyal adalah arus jenuh. Dalam penelitian ini hasil dari metode Time Slice
diperbandingkan dengan metode MKJI berdasarkan tinjauan Simpang Sudirman-Yos Sudarso
dengan pendekat Yos Sudarso sebagai objek penelitian, dimana jalan Yos Sudarso merupakan
penghubung antara jalan Diponegoro dengan jalan Sudirman Denpasar dengan tingkat kepadatan
lalu lintas yang tinggi pada jam sibuk sore. Berdasarkan hasil analisis yang dilakukan di simpang
Sudirman-Yos Sudarso dengan tinjauan pendekat Yos Sudarso diperoleh hasil bahwa arus jenuh
dengan metode MKJI 1997 memperoleh hasil 2100 smp/jam, sedangkan arus jenuh dengan
menggunakan metode time slice 3 detik dan 6 detik hasilnya adalah 2350 smp/jam dan 2398 smp/jam,
hal itu menunjukkan bahwa metode MKJI 1997 perlu dilakukan penyesuaian sesuai dengan kondisi
lalu lintas saat ini.

 


Full Text:

PDF

References


Anonim, (1997), Manual Kapasitas Jalan Indonesia (MKJI), Departemen Pekerjaan Umum.

BPS, (2019). Bali Dalam Angka Tahun 2018, Badan Pusat Statistik Provinsi Bali.

Fadli, Syaiful.(2012). Perbandingan Nilai Arus Jenuh Pada Pendekat Simpang Dengan dan

Tanpa Ruang Henti Khusus. Jurnal Transportasi Institut Teknologi Nasional, Vol. 12, No. 3,

Desember 2012, hlm. 217-226.

Minh, C.C., Sano, K (2003), Analysis of Motorcycle Effects to Saturation Flow Rate at Signalized

Intersection in Developing Countries, Journal of the Eastern Asia Society for Transportation

Studies, Vol.5, pp. 1211-1222.

Mohd Khairul Alhapiz Ibrahim, Hussain Hamid, Law Teik Hua, and Wong Shaw Voon. (2018),

Evaluating the effect of lane width and roadside configurations on speed, lateral position and

likelihood of comfortable overtaking in

Nguyen, H., Montgomery, F (2007), Different Models of Saturation Flow in Traffic Dominated

by Motorcycles, Proceeding of the Eastern Asia Society for Transportation Studies, Vol.6.

Tamin, Ofyar, Z. (2000). Perencanaan dan Permodelan Transportasi. Bandung, Indonesia: ITB.

Rajgor, T.B., Prof. Patel, A. K., Gundaliya, P. J (2016), Development of Saturation Flow Rate

Model for Heterogeneous Traffic at Urban Signalized Intersection, International Journal Of

Innovative Research In Technology, Volume 2.

Rameez, M., Singla, S.,Kaushal,M (2018), Study on Discharge Headway Modeling at a

Signalized Intersection under Heterogeneous Traffic Conditions, International Journal for

Research in Applied Science & Engineering Technology (IJRASET), Volume 6.

Wibawa, A. S. B. (2018). Perbandingan Nilai Arus Jenuh Dengan Menggunakan Metode Time

Slice dan Pedoman MKJI 1997. Skripsi. Universitas Udayana.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Prosiding Seminar Nasional Peningkatan Mutu Perguruan Tinggi

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NoDerivatives 4.0 International License.

Prosiding Seminar Nasional Peningkatan Mutu Perguruan Tinggi

ISBN: 978-623-92585-0-4

Lisensi Creative Commons
Our Articles are licensed under Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Penerbit
Universitas Mercu Buana

Universitas Mercu Buana
Jl. Raya Meruya Selatan No.1, Kembangan, Jakarta Barat -11650
Telp.+62 21 5840815-16 (Ext. 2722) Fax. +62 21 5840813
Jakarta
Email. ([email protected]).
Website. (http://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/snpmpt)