KOMITMEN ORGANISASIONAL BERDASARKAN PENGARUH BEBAN KERJA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASIONAL

Muhammad Zainal Arifiin, Yennida Parmariza

Abstract


Komitmen organisasi sangat penting bagi setiap organisasi dengan harapan komitmen yang tinggi untuk mencapai kinerja yang baik dalam mencapai tujuan. Dalam meningkatkan komitmen organisasi, perhatian diberikan pada beban kerja dan kompensasi serta lingkungan kerja yang baik. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh beban kerja, kompensasi dan lingkungan kerja terhadap komitmen organisasi pada PT Pegadaian Kantor Wilayah IX Jakarta 2. Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda, hasil penelitian ini mengungkapkan bahwa secara bersama-sama atau secara simultan ketiga variabel berpengaruh komitmen organisasi. Variabel hasil uji parsial beban kerja, variabel kompensasi dan lingkungan kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap komitmen organisasi.

Keywords


Workload, compensation, work environment and organizational commitment

Full Text:

PDF

References


Arifin, M. Z., Alhabsji, T., & Utami, H. N. (2016). Pengaruh Beban Kerja Dan Kompensasi Terhadap Komitmen Organisasional Dalam Upaya Meningkatkan Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan Tingkat Pelaksana Perum Jasa Tirta I Wilayah Sungai Brantas Dan Bengawan Solo). Jurnal Bisnis dan Manajemen, 3(2)

Badriyah, Mila. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Pertama. Bandung: CV. Pustaka Setia.

Dessler,2013,Manajemen Sumber Daya Manusia Human Reources,Jilid 2,Prenhalindo, Jakarta.

Fahmi, Irham. 2013. Perilaku Organisasi.Cetakan Pertama. Bandung: Alfabeta.

Ghozali, Imam. 2013. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 23. Edisi Kedelapan. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Gibson. 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Keempat. Jakarta: Erlangga.

Handoko, T. Hani.2010. Manajemen Personalia & Sumberdaya Manusia. Cetakan Ketujuh Belas. Edisi 2. Yogyakarta: BPFE Yogyakarta.

Hasibuan, Malayu SP. 2007. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Jakarta: Bumi Aksara.

Hasibuan, Malayu SP. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Jakarta: Bumi Aksara.

Iskandar, S., & Juhana, E. (2014). Pengaruh Kompetensi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kepuasan Kerja Serta Implikasinya Pada Kinerja Guru Di SDN Baros Mandiri 5 Kota Cimahi. Jurnal Ekonomi, Bisnis & Entrepreneurship, 8(2), 86-98.

Lieke, E. M. W. (2010). Pengaruh Kompensasi dan Motivasi Kerja terhadap Komitmen Organisasi di Organisasi Pendidikan Islam X.

Mangkunegara, Anwar Prabu. 2009. Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan. Cetakan Kesembilan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya.

Mangkunegara, Anwar Prabu. 2010. Evaluasi Kinerja SDM. Cetakan Kelima. Bandung: PT.Rafika Aditama.

Mohsan, F., Nawaz, M. M., Khan, M. S., Shaukat, Z., & Aslam, N. (2011). Are employee motivation, commitment and job involvement inter-related: Evidence from banking sector of Pakistan. International Journal of Business and Social Science, 2(17).

Prabowo, A., Alamsyah, A., & Noermijati, N. (2016). Pengaruh Kompensasi dan Kepuasan Kerja terhadap Komitmen Organisasional Perawat dan Bidan Kontrak di RS Bhayangkara Hasta Brata Batu Malang. Jurnal Aplikasi Manajemen, 14(1), 58-67.

Pratama, E. W., Al Musadieq, M., & Mayowan, Y. (2016). Pengaruh Kompensasi Dan Kepusan Kerja Terhadap Komitmen Organisasional (Studi Pada Karyawan Ksp Sumber Dana Mandiri Gresik). Jurnal Administrasi Bisnis, 34(1), 1-9.

Priyatno, Duwi. 2012. Cara Kilat Belajar Analisis Data dengan SPSS 20. Edisi Kesatu. Yogyakarta: ANDI.

Riana, I. G., & Wirasedana, I. W. P. (2016). The Effect of Compensation on Organisational Commitment and Employee Performance with the Labour Union as the Moderating Variable. Scientific Journal of PPI-UKM, 3(2), 83-88.

Rivai, Veithzal. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Perusahaan. Edisi.. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Robbins, S. 2006. Organizational Behavior: Concepts, Controversies, and Applications. San Diego State University: Prentice Hall International Inc.

Robbins, Stephen P. 2006. Perilaku Organisasi. Edisi Kesepuluh. Jakarta: PT Indeks Kelompok Gramedia.

Rochaety, Ety et.al, 2009. Metodologi Penelitian Bisnis Dengan Aplikasi SPSS. Edisi Revisi. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Rustini, A., Komang, N., Suardikha, S., Made, I., & Putra Astika, I. B. (2015). Pengaruh kompensasi dan lingkungan kerja pada komitmen organisasi dan implikasinya pada kinerja pengelola anggaran (studi empiris pada satuan kerja perangkat daerah Pemerintah kabupaten tabanan). Buletin Studi Ekonomi.

Rustini, A., Komang, N., Suardikha, S., Made, I., & Putra Astika, I. B. (2015). Pengaruh kompensasi dan lingkungan kerja pada komitmen organisasi dan implikasinya pada kinerja pengelola anggaran (studi empiris pada satuan kerja perangkat daerah Pemerintah kabupaten tabanan). Buletin Studi Ekonomi.

Samsudin, Sadali. 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Pertama. Bandung: CV. Pustaka Setia.

Sanusi A. 2011. Metode Penelitian Bisnis. Jakarta (ID): Salemba Empat.

Sedarmayanti.2009. Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Bandung: CV. Mandar Maju.

Shalahuddin,A. (2016). Pengaruh Kepemimpinan Dan Lingkungan Kerja Terhadap Komitmen Organisasional Dan Kinerja Karyawan PT. Sumber Djantin Di Kalimantan Barat. Jurnal Manajemen Teori dan Terapan| Journal of Theory and Applied Management, 6(2).

Sihotang. 2007. Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Pertama. Jakarta: CV. Alika.

Simamora, Henry. 2006. Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Kedua. Edisi 3.Yogyakarta: STIE YKPN.

Sofyandi, Herman. 2008. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Pertama. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Soleman, A. (2011). Analisis Beban Kerja Ditinjau Dari Faktor Usia Dengan Pendekatan Recommended Weiht Limit (Studi Kasus Mahasiswa Unpatti Poka). Arika, 5(2), 83-98.

Sopiah. 2008. Perilaku Organisasional. Yogyakarta: Penerbit Andi.

Sugiyono. 2012. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.

Sugiyono. 2014. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: CV. Alfabeta.

Sutrisno, Edy. 2010. Manajemen Sumber Daya Manusia. Cetakan Kedua. Jakarta: Prenada Media Group.

Wibowo. 2010. Manajemen Kinerja. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Wowor, G. (2016). Pengaruh Lingkungan Kerja dan Disiplin Terhadap Komitmen Organisasional Pada Karyawan Media Cahaya Pagi. Jurnal Administrasi Publik, 3(038).

Yani. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Zurnali, C., & Nadeak, W. (2010). Learning organization, competency, organizational commitment, and customer orientation: knowledge worker: kerangka riset manajemen sumber daya manusia masa depan. Unpad Press.




DOI: http://dx.doi.org/10.22441/teropong.v10i3.16787

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Teropong : Jurnal Manajemen dan Bisnis

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.