Indexing metadata

DESAIN GEDUNG KANTOR BADAN NARKOTIKA NASIONAL KABUPATEN (BNNK) MUNA DI RAHA DENGAN PRINSIP-PRINSIP ARSITEKTUR NEOKLASIK


 
Dublin Core PKP Metadata Items Metadata for this Document
 
1. Title Title of document DESAIN GEDUNG KANTOR BADAN NARKOTIKA NASIONAL KABUPATEN (BNNK) MUNA DI RAHA DENGAN PRINSIP-PRINSIP ARSITEKTUR NEOKLASIK
 
2. Creator Author's name, affiliation, country Muhammad Zakaria Umar; Indonesia
 
2. Creator Author's name, affiliation, country Arif Cahyadi; Program Studi D3 Teknik Arsitektur, Program Pendidikan Vokasi, Universitas Halu Oleo; Indonesia
 
3. Subject Discipline(s)
 
3. Subject Keyword(s) Arsitektur Neoklasik; Gedung Kantor BNNK Muna.
 
4. Description Abstract

Arsitektur neoklasik adalah arsitektur yang mengulang bentuk arsitektur klasik dengan cara memodifikasi. Arsitektur bangunan Neoklasik mencerminkan karakter bangsa dan sistem pemerintahan yang kuat. Di sisi lain Gedung kantor BNNK Muna berada di Jalan M. H. Thamrin, Kelurahan Butung-butung, Kecamatan Katobu, Kabupaten Muna belum mempunyai gedung sendiri sehingga penting untuk didesain. Penelitian ini ditujukan untuk mendesain gedung kantor BNNK Muna dengan prinsip-prinsip arsitektur neoklasik. Penelitian ini menggunakan metode perancangan arsitektur dengan pendekatan kualitatif. Sumber data terdiri dari data primer dan data sekunder. Teknik pengumpulan data dilaksanakan dengan cara observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisis data dilaksanakan dengan cara data direduksi, data disajikan, dan data disimpulkan. Penelitian ini disimpulkan bahwa Gedung Kantor BNNK Muna didesain dengan Bentuk Berhakikat Ekspresif (Expressive Nature Form) antara lain bentuk tapak luas; denah simetris dan berpanorama terbuka; potongan masif dan berskala besar; tampak simetris dan bertiang dorik; berornamen profil pada dinding, tiang, serta atap.

 
5. Publisher Organizing agency, location Universitas Mercu Buana
 
6. Contributor Sponsor(s)
 
7. Date (YYYY-MM-DD) 2021-10-29
 
8. Type Status & genre Peer-reviewed Article
 
8. Type Type
 
9. Format File format PDF (Bahasa Indonesia)
 
10. Identifier Uniform Resource Identifier https://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/virtuvian/article/view/12385
 
10. Identifier Digital Object Identifier (DOI) http://dx.doi.org/10.22441/Vitruvian.2021.v11i1.004
 
11. Source Title; vol., no. (year) Vitruvian : Jurnal Arsitektur, Bangunan dan Lingkungan; Vol 11, No 1 (2021)
 
12. Language English=en id
 
14. Coverage Geo-spatial location, chronological period, research sample (gender, age, etc.)
 
15. Rights Copyright and permissions Copyright (c) 2021 Vitruvian : Jurnal Arsitektur, Bangunan, dan Lingkungan
http://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/virtuvian/article/view/12385