Cover Image

Peningkatan Pengetahuan Materi Tentang Zakat Infaq dan Sedekah Melalui Perancangan Kartu Edukasi “Sobat Saleh” di TAQI Ciputat Tangerang Selatan

Novena Ulita

Abstract


Indonesia merupakan negara yang mayoritas muslim dengan jumlah sekitar 238.09 juta jiwa atau mencapai 86.93% dari total populasi Indonesia (Rizaty, 2022). Jika diproyeksikan pada tahun 2030 jumlah penganut agama islam di Indonesia dapat mencapai hingga 2.2 milyar yang diperkirakan dapat mencapai 23 % dari populasi dunia. Dengan demikian mengacu pada data demografis, penduduk Indonesia akan menyumbang sebesar 13.1 % dari seluruh umat muslim di dunia (Mastuki, 2020). Menurut Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas, menunaikan zakat berperan dalam menopang pembangunan nasional. Zakat merupakan refleksi dari kesadaran penganut agama Islam yang berkaitan dengan tanggungjawab sosial sebagai warga negara (Kementrian Agama, 2022). Dengan instrument redistribusi harta, menunaikan zakat berperan dalam mempercepat kemudahan akses untuk memperoleh kesehatan, pendidikan, sosial dan ekonomi.  Untuk itu diperlukan peningkatan pengetahuan terhadap materi zakat, infak, dan sedekah pada anak-anak sejak dini sebagai upaya membentuk karakter anak Indonesia yang beriman, mandiri, bergotong royong, kreatif sesuai dengan Profil Pelajar Pancasila pada siswa di Asrama Taqi Akhwat Ciputat melalui pelaksanaan kegiatan ini diharapkan dapat menjadi ruang edukasi melalui perancangan kartu edukasi  “Sobat Saleh” dalam meningkatkan kemampuan siswa mendalami ilmu agamanya dan juga meningkatkan nilai kemanfaatan bagi orang lain sebagai penguatan karakter anak


Keywords


game card;permainan edukasi;islam

Full Text:

PDF

References


Badan Pusat Statistik. (2022, Juli 15). Diambil kembali dari bps.go.id: https://www.bps.go.id/pressrelease/2022/07/15/1930/persentase-penduduk-miskin-maret-2022-turun-menjadi-9-54-persen.html

Badan Zakat Nasional Kabupaten Bengkalis. (2020, Desember 26). Diambil kembali dari kabbengkalis.baznas.go.id: https://kabbengkalis.baznas.go.id/web/detailberita/100/20-manfaat-zakat-yang-harus-di-ketahui-umat-muslim

Bedowi, T. (2020). Kecerdasan Komunikasi Spiritual Dalam Upaya Membangun Perdamaian dan Toleransi Beragama. Jurnal Dakwah dan Komunikasi Islam, 105-122.

Direktorat Jenderal PAUD Diknas dan Dikmen Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi. (2022, Desember 31). Diambil kembali dari ditpsd.kemendikbud.go.id: http://ditpsd.kemdikbud.go.id/hal/profil-pelajar-pancasila

Humas Baznas. (2022, Januari 5). Diambil kembali dari Baznas.go.id: https://baznas.go.id/Press_Release/baca/BAZNAS_Targetkan_Pengumpulan_Zakat_Nasional_2022_Rp_26_Triliun/954

Kementrian Agama. (2022, Januari 17). Diambil kembali dari kemenag.go.id: https://kemenag.go.id/read/hut-baznas-menag-tingkatkan-manfaat-zakat-untuk-kesejahteraan-masyarakat-xmq5p#:~:text=Sebagai%20instrumen%20redistribusi%20harta%2C%20zakat,kemiskinan%20dan%20mempercepat%20kesejahteraan%20rakyat.

Kenangan, S. K. (2017). Winata Faturahman. Jurnal Lontar Volume 5 No. 1 Januari - Juni , 33-40.

Mastuki. (2020, Juni 11). read. Diambil kembali dari Kemenag.go.id: https://kemenag.go.id/read/menjadi-muslim-menjadi-indonesia-kilas-balik-indonesia-menjadi-bangsa-muslim-terbesar-xmo8a

Mustinda, L. (2019, Agustus 23). Berita. Diambil kembali dari News.Detik.Com: https://news.detik.com/berita/d-4678154/5-rukun-islam-dan-penjelasannya-yang-wajib-diketahui-umat-muslim

Plucker, J. A. (2016). Creativity and Innovation : Theory, Research, and Practice. Texas, United States: Prufrock Press.

Rahmaniah. (2015). Wall Color Influence of Light Intensity In Space. Jurnal Teknosains Vol 9 Nomor 2 Juli-Desember, 145-159.

Rizaty, M. A. (2022, Nopember 3). ragam. Diambil kembali dari dataindonesia.id: https://dataindonesia.id/ragam/detail/populasi-muslim-indonesia-terbesar-di-dunia-pada-2022

Sari, S. M. (2004). Peran Warna Interior Terhadap Perkembangan dan Pendidikan Anak di Taman Kanak-Kanak. Jurnal Dimensi Interior Volume 2 No.1 Juni, 22-36.

Setiautami, D. (2011). Eksperimen Tipografi Dalam Visual Untuk Anak. Jurnal Humaniora Volume 2 No.1 April, 311-317.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal DEWANAGARI : Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) Desain dan Seni

Fakultas Desain dan Seni Kreatif
Universitas Mercu Buana
Gedung C Lantai 2
Jl. Raya Meruya Selatan no.1, Kembangan, Jakarta 11650
Tlp./Fax: +62215871335

Journal International Standard Serial Number (ISSN) Registration:

 

Tools for Citations & Plagiarism Detection:

 
 

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial 4.0 Internasional