Perancangan, Realisasi, dan Analisa Sistem Keamanan Cloud Peer to Peer P2P Pada Jaringan IEEE 802.11

Imelda Uli Vistalina Simanjuntak, Rini Kusumawardani, Setiyo Budiyanto

Abstract


camera merupakan solusi terbaru sistem security dan tidak hanya terbatas ruangan, namun IP camera merupakan solusi jangka panjang yang sangat bermanfaat. IP camera sangat fleksibel. IP camera dengan fitur lainnya seperti pemilihan kamera dan fitur navigasi pada size video, kecepatan streaming. IP camera adalah CCTV (Closed Circuit Television) kamera yang menggunakan Internet Protocol untuk mengirimkan data gambar dan sinyal kendali atas Fast Ethernet Link. Dengan demikian IP camera juga sering disebut sebagai kamera jaringan. Yang mana IP camera ini biasanya juga memerlukan ADSL/DSL modem, cable modem, switch atau hub, agar bekerja dan berungsi dengan baik pada jaringan LAN atau Internet. Namun pada jaman yang semakin canggih ini, IP camera terus berkembang dengan selalu menciptakan teknologi terbaru, yakni salah satunya dengan didukung sistem cloud P2P. Peer to peer (P2P) digunakan untuk saling membagikan file data yang sudah tersimpan dalam suatu server. Pada sebuah smartphone dengan sebuah IP camera dihubungkan hingga koneksi terjalin antara IP camera dengan smartphone yang merupakan peer to peer networking. Sistem ini berguna untuk melihat-lihat gambar atau video dan mengendalikan dalam jarak jauh menggunakan smartphone. Hal ini juga mewakili arsitektur untuk meningkatkan pengawasan video menggunakan smartphone. Sistem ini memungkinkan komposisi dinamis aplikasi yang meningkatkan fleksibilitas keseluruhan sistem. Sistem surveillans video ini memenuhi semua kebutuhan dinamika yang memungkinkan penggunaan sistem kepada pengguna yang berbeda, sistem ini memberikan pengawasan yang lebih baik dengan memilih akses langsung untuk video dari lokasi yang berbeda.


Full Text:

PDF

References


A. H. Rizvi, A. N. Jamil, M. T. Sadiq, M. Samad, S. D. H. Rizvi and Z. Abbas, “Low-Cost IP Camera For Traffic Monitoring”, International Journal of Computer Applications, Vol. 109, No 7, pp. 30-35, January 2015.

S. Kusdillah, S. Hardhienata dan T. P. Negara, “Model Detektor Pengaman Rumah Menggunakan Sensor PIR Terintergrasi CCTV”, Jurnal Online Mahasiswa (JOM), Vol. 2, No. 2, 2015.

R. S. Lubis dan M. Pinem, “Analisis Qualitu Of Service (QoS) Jaringan Internet di SMK Telkom Medan”, Singuda Ensikom, Universitas Sumatera Utara, Vol. 7, No. 3, pp 131-136, 2014

R. Arfiansyah, Y. Fitrisia dan M. Fadhli, “Aplikasi Android Untuk Kontrol Monitoring Ruangan Menggunakan IP Camera”, Vol. 1, No. 2, 2012.

I. Chandra, “Teknik Berbagi Objek Lewat Jaringan P2P”, Jakarta : PT. Alex Media Komputindo Jakarta, 2010.




DOI: http://dx.doi.org/10.22441/jte.v10i1.008

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2019 Jurnal Teknologi Elektro

Publisher Address:
Teknik Elektro, Fakultas Teknik, Universitas Mercu Buana
Jl. Raya Meruya Selatan, Kembangan, Jakarta 11650
Tlp./Fax: +62215871335
Email: [email protected]
Website of Electrical Engineering
http://teknikelektro.ft.mercubuana.ac.id

p-ISSN : 2086-9479
e-ISSN : 2621-8534
Jurnal URL : http://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/jte
Jurnal DOI: 10.22441/jte

 

Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial 4.0 Internasional.

Web
Analytics Made Easy - StatCounter
View My Stats

The Journal is indexed by: