SIMULASI TURBIN ANGIN DENGAN BEBERAPA TIPE AIRFOIL MENGGUNAKAN SOFTWARE QBLADE

Bimo Putra Sebo, Kimar Turnip, Rahmad Samosir

Abstract


Indonesia adalah negara yang memiliki potensi sumber energi terbarukan yang cukup besar, salah satunya adalah sumber energi angin yang potensinya mencapai 100 MW. Namun, pemanfaatan sumber energi angin di Indonesia masih belum maksimal, yakni baru sekitar 1.6% atau sekitar 1.6 MW. Desain turbin angin dan pengukuran kecepatan angin rata-rata merupakan hal yang penting dalam pemanfaatan potensi energi angin. Oleh sebab itu, dibutuhkan pengetahuan perihal desain dan simulai dari beberapa parameter yang mempengaruhi pemanfaatan energi angin, seperti jenis airfoil , kecepatan angin, pitch angle turbin angin, dan parameter desain turbin angin. Dalam penelitian ini, akan dilakukan desain sekaligus simulasi turbin angin menggunakan software Qblade dengan beberapa tipe airfoil yang berbeda, untuk mengetahui tipe airfoil  dengan bentuk geometrinya yang paling efisien dalam membangkitkan daya pada turbin angin.


Keywords


Airfoil, Qblade, Turbin Angin, Daya

References


Adhi Prasetyo, Didik Notosudjono, Hasto Soebagja, 2019, STUDI POTENSI PENERAPAN DAN PENGEMBANGAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ANGIN DI INDONESIA, Bogor : Universitas Pakuan

America Society for Engineering Education, 2011, Coherent Aplication Threads : Wind Turbine, Boston University, Mechanical Engineering Department

Bili Darnanto Susilo, (2017), “Perancangan Bilah tipe taperless untuk horizontal axis wind turbine”, Jember, Universitas Jember

D. Marten, J. Wendler, G. Pechlivanoglou, C.N. Nayeri1 , C.O. Paschereit, (2013), “QBLADE: AN OPEN SOURCE TOOL FOR DESIGN AND SIMULATION OF HORIZONTAL AND VERTICAL AXIS WIND TURBINES”, Berlin Germany, International Journal of Emerging Technology and Advanced Engineering

Fajrur Rahman Hakim, Indra Herlambang Siregar, 2014, Karakteristik Turbin Angin Vertical Axis dengan Lima Blade Profil NACA 0018, Surabaya : Universitas Negeri Surabaya

Illa Rizianiza, Devi Setiorini, Alfian Djafar, Perancangan Prototipe Turbin Angin Sumbu Horizontal Tiga Sudu Studi Kasus Institut Teknologi Kalimantan, Kalimantan : Institut Teknologi Kalimantan

Kementerian ESDM RI, 21 September 2018

M. Ragheb, (2014), “Optimal Rotor Tip Speed Ratio”

Maidi Saputra, Herri Darsan, Al Munawir, 2 Oktober 2019, KECEPATAN ANGIN: MENGGUNAKAN MAWAR ANGIN SEBAGAI PREDIKTOR ; Universitas Teuku Umar - Meulaboh : Jurnal Mekanova

Mohamed Hatim Ouahabi, Mohamed Marouan Inchenial, Farid Benabdelouahad, 2017, Aerodynamic analysis of two dimensional models of turbulence for two different airfoils to determine their efficiency for wind turbine blade, Morocco : International Workshop on Complex Turbulent Flows

Mr. Shubham Raut , Mr. Shubham Shrivas , Mr. Rohan Sanas , Mr. Navjyot Sinnarkar , Prof. M. K.Chaudhary, 2017, Simulation of Micro Wind Turbine Blade in QBlade, India : Savitribai Phule Pune University

Panggih Raharjo, (2010), “Terminologi airfoil”

Raghel Yunginger, Nawir. N.Sune, 2015, ANALISIS ENERGI ANGIN SEBAGAI ENERGI ALTERNATIF PEMBANGKIT LISTRIK DI KOTA DI GORONTALO, Gorontalo : Universtias Negeri Gorontalo

Rahmad Samosir, Kimar Turnip, Melya Dianasari Sebayang, 2017, OPTIMASI DAYA OUTPUT KINCIR ANGIN POROS HORIZONTAL DENGAN MENGGUNAKAN TEROWONGAN KERUCUT, Jakarta : GLOBAL JOURNAL OF ADVANCED ENGINEERING TECHNOLOGIES AND SCIENCES 4

Soeripno Martosaputroa , Nila Murtia, 2014, Blowing the Wind Energy in Indonesia, Tangerang : Scientific Committee of Indonesia EBTKE Conex 2013




DOI: http://dx.doi.org/10.22441/jtm.v11i2.10801

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 Jurnal Teknik Mesin

Jurnal Teknik Mesin (JTM)
Program Studi Teknik Mesin, Fakultas Teknik, Universitas Mercu Buana
Jl. Meruya Selatan No. 01, Kembangan, Jakarta Barat 11650, Indonesia
Email: [email protected]
Telp.: 021-5840815/ 021-5840816 (Hunting)
Fax.: 021-5871335

JTM is indexed by the following abstracting and indexing services:

 

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

View My Stats