Analisis Peningkatan Produktivitas Dengan Menggunakan Metode OMAX di Perusahaan Manufaktur Industri Perekat
Abstract
Perusahaan industri perekat dimana tempat penulis melakukan penelitian Tugas Akhir memiliki masalah produk yang tidak memenuhi target, yaitu produk lem paper atau adhesive paper. Perusahaan memiliki target 1200 ton/tahun sementara perusahaan hanya dapat memproduksi 1.145,493 ton pada tahun 2019. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui indikator produktivitas, untuk mengetahui rasio terendah dan memberikan usulan strategi perbaikan. Penelitian ini menggunakan metode Objective Matrix dengan penentuan bobot masing-masing rasio menggunakan AHP, dan menentukan usulan perbaikan menggunakan Fault Tree Analysis. Berdasarkan hasil penelitian menggunakan metode Objective Matrix diketahui bahwa rasio 5 memiliki nilai terendah diantara nilai rasio yang lain. Maka dilakukan usulan perbaikan pada rasio 5.
Keywords
References
Adianto, Saryatmo M.A, dan Gunawan A.S, (2014). Analisis Pengukuran Kinerja Perusahaan Dengan Metode Performance Prism Dan Scoring Objective Matrix (OMAX) Pada PT. BPAS. Jurnal SINERGI, Vol. 18, No. 2, 61-70.
Afifi, A., Tuningrat, I.A.M., & Satriawan, I.K.(2015). Analisis Produktivitas Di Perusahaan Kecap Manalagi Denpasar. Jurnal Rekayasa Dan Manajemen Agroindustri, 3(3), 133-142.
Agustina, F., & Riana, N.A.(2011). Analisis Produktivitas Dengan Metode Objective Matrix (OMAX) Di PT.X. Jurnal Teknik Dan Manajemen Industri, 6(2), 150-158.
Alsughayir, A, (2013). The Impact Of Quality Practices On Productivity And Profitability In The Saudi Arabian Dried Date Industry. American Journal Of Business And Management, 2 (4), 340-346.
Gaspersz, V.(2000). Manajemen Produktivitas Total. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.
Hamidah N.H, Deoranto P, dan Astuti R, (2013). Productivity Analysis Using Objective Matrix (OMAX) method: Case Study on the production departement of sari roti PT. Nippon Indosari Corpindo, Tbk Pasuruan. Jurnal Teknologi Pertanian, 14 (3), 215- 222.
Handoko, F. A. S.(2018). Analisis Produktivitas Dengan Menggunakan Metode Objective Matrix (OMAX) Pada Produksi Kemeja Koko (Kemko) Di CV Angha. [Disertasi] Universitas Mercu Buana.
Hariyanto, K & Satoto, E.B.(2016). Kriteria Yang Berpengaruh Dalam Penilaian Kinerja
Karyawan Menggunakan Analytical Hierarchy Process. Jurnal Ilmiah Teknik Industri, 15(1), 19-26.
KÜÇÜK, M. (2014). The determination of second quality and export surpluses evaluation efficiency of apparel companies with the methods peormance matrixand Fuzzy Logic. Ege University, Departement Of Textile Engineering, Izmir, Turkey. Journal Tekstil Ve Konfeksiyon, 24(4), 386-392.
Kusumanto, I., & Hermanto, S.H.(2016). Analisis Produktivitas PT. Perkebunan Nusantara V (PKS) Sei Galuh Dengan Menggunakan Metode American Productivity Center (APC). Jurnal Hasil Penelitian Dan Karya Ilmiah Dalam Bidang Teknik Industri, 2(2), 128-137.
Magdalena, H.(2012). Sistem Pendukung Keputusan Untuk Menentukan Mahasiswa Lulusan Terbaik Di Perguruan Tinggi ( Studi Kasus STMIK Atma Luhur Pangkalpinang). Jurnal Seminar Nasional Teknologi Informasi Dan Komunikasi, 5(2), 49-56.
Mail, A., Alisyahbana, T., Saleh Anis.(2018). Analisis Produktivitas Dengan Metode Objective Matrix (OMAX) Pada CV. Bintang Jaya. Journal Of Industrial Engineering Management, 3 (2), 48-55.
Murnawan, H., & Mustofa.(2014). Perencanaan Produktivitas Kerja Hasil Evaluasi Produktivitas Dengan Metode Fishbone Di Perusahaan Percetakan Kemasan PT.X. Jurnal Teknik Industri HEURISTIC, 11(1), 27-46.
Ningrum M.P.S dan Almahdy I, (2017). Pengukuran Produktivitas Dengan Metode Objective Matrix (OMAX) Pada Line MPR II Di Industri Pelapisan Logam. Jurnal PASTI, 7(2), 262-272.
Pharne, P.N dan Kande, G.N.(2016). Aplication of Benchmarking Method in The Construction Projecmprove Productivity. International Journal of Technical Research and Applications, 4(3), 394-398.
Rahmatullah. S., Katili, P.B., & Wahyuni, R.(2017). Analisis Produktivitas Pada Divisi Produksi PT.XYZ Menggunakan Metode Objective Matrix (OMAX). Jurnal Teknik Industri, 5(1), 99-104.
Sinungan, M. (2010). Produktivitas Apa Dan Bagaimana. Jakarta: Bumi Aksara. Sulisworo, D & Darmawati, D.(2011). Balance Scorecard And Objective Matrix
Integration For Performance Targeting Method Of Infocom Business. Indian Journal Of Commerce & Management Studies, 2 (4). 50-60.
Syukron, A dan Kholil, M.(2014). Pengantar Teknik Industri. Yogyakarta: Graha Ilmu.
DOI: http://dx.doi.org/10.22441/MBCIE.2022.027
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Proceeding Mercu Buana Conference on Industrial Engineering
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Journal ISSN:
e-ISSN | |
2988-4284 |
Tim Editorial Office
Proceeding Mercu Buana Conference on Industrial Engineering
Program Studi Magister Teknik Industri Universitas Mercu Buana
Jl. Raya Meruya Selatan No. 1 Kembangan Jakarta Barat
Email: [[email protected]]
Website: https://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/mbcie/
The Journal is Indexed and Journal List Title by:
in Collaboration with: