PENGARUH MOTIVASI, PENGEMBANGAN KARIR, DAN REMUNERASI TERHADAP KINERJA PEKERJA PT. PERTAMINA RU III PLAJU PALEMBANG

Moh. Misbah

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah  Motivasi, Pengembangan Karir dan Remunerasi berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan Di PT. PERTAMINA RU III Plaju Palembang. Jenis penelitian dalam studi ini adalah penelitian asosiatif dan menggunakan metode analisis Regresi. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa Motivasi, Pengembangan Karir, dan Remunerasi secara simultan memberikan pengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan dengan Fhitung =17.035 > Ftable = 2.74. Sedangkan secara parsial Motivasi dan Pengembangan Karir mempunyai pengaruh yang signifikan dengan thitung > ttabel  sedangkan Remunerasi dengan thitung < ttabel tidak berpengaruh terhadap Kinerja, Dari hasil output model summary dengan nilai determinasi R2 sebesar 0,373 artinya Pengaruh Motivasi, Pengembangan Karir, dan Remunerasi terhadap Kinerja sebesar 37,3% sedangkan sisanya dipengaruhi oleh variabel lainnya.

Keywords


Motivasi; Pengembangan Karir ;Remunerasi; Kinerja

Full Text:

PDF

References


Abdul Hameed, Muhammad Ramzan, Hafiz M, Kashif Zubair, Ghazanfar Ali, Muhammad Arslan (2014). Impact of Compensation on Employee Performance (Empirical Evidence of Banking Sector Pakistan).

Afful-Broni, Antonny. (2012). Relationship between Motivation and Job Performance at the University of Mines and Technology. Tarkwa. Ghana. Sceintific Reasearch Journal, 2012. Vol.3, No.3, 309-314.

Collquit, Jason A, Jeffrey A. Lepine, and Michael J. Wesson. (2011). Organizational Behaviour 2nd Edition. Mc Graw Hill. New York.

Dessler, Gary. (2013). Human Resources Management 13th Edition. Pearson Education, Inc/Prentice Hall. New Jersey.

Desti, Indah Pratiwi. (2015). Effect Of Compensation And Career Development On The Performance Of Employees With Work Motivation As Moderating Variable (Empirical Study on DPPKAD District Boyolali). Accountancy Journal

Djamil, Masydzulhak dan Dadan Zaenudin (2018). Pengaruh Kompensasi, Motivasi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. AEM. Jurnal Ilmiah Manajemen & Bisnis, Indikator. Volume II/Nomor 01/Januari 2018.

Frisky Lakoy,Gainer (2013). Motivasi Kerja, Kompensasi, Pengembangan karir Terhadap Kinerja Pegawai Pada Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi Sulawesi Utara. Jurnal EMBA, Vol.1 No.4. Manado.

Gohari, et al, (2013). Relationship between reward and employee performance : A Mediating Role of Job Satisfaction. Journal of Contemporary Research ini Business Vol. 5 No. 3 pp: 571-597

Ishak, Muhammad. (2014). “Pengaruh Perencanaan Karir Terhadap Kinerja Karyawan PT. Catur Karda Sentosa Medan”. Kultura, Vol 15, No. 1, Hal 4465-4471

Jacinta Munyiva Kinyili, Kabare Karanja, and G.S. Namusonge, (2015). Role of Remuneration And Career Advancement Practices On The Retention of Employee in Organizations : Evidence From Research. International Journal of Advanced Research in Management and Social Sciences (ISSN: 2278-6236) Volume 4, Issue 7, July 2015.

Jamil, Bilal dan Naintara Sarfaras raja (2011). “Impact of Compensation, Performance Evaluation and Promotion Practice On Goverment Performance Employee VS Private Performance Employee”. Interdiciplinary Journal of Comtemporary Research in Business. Vol.3 No.8, hal. 907-913.

Kolibacova, Gabriela. (2014). The Relationship between Comptency & Performance” Acta Universatis Agriculturae Et Silviculturae Maendeliane Brunensis.Vol. 62, No. 6.

Nugroho Agus Dwi, Kunartinah. (2016). Analisis Pengaruh Kompensasi Dan Pengembangan Karier Terhadap Kepuasan Kerja Dengan Mediasi Motivasi Kerja (Studi pada PNS di Sekretariat Daerah Kabupaten Pekalongan). Jurnal Bisnis dan Ekonomi (JBE), September 2012, Hal. 153 – 169, Vol. 19, No. 2 ISSN: 1412-3126.

Ojeleye Yinka Calvin .(2017). “The Impact of Remuneration on Employees' Performance : A Study of Abdul Gusau Polytechnic “. Arabian Journal of Business and Management Review (Nigerian Chapter) Vol. 4, No. 2, 2017.

Putra Samudra, Angga, dkk. (2014). Pengaruh Kompensasi Finansial Terhadap Kinerja (Studi Pada Karyawan Pt. Bank Jatim Cabang Malang). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB) Vol. 7 No. 2. Malang.

Raharjo, Kuncoro Setyo. (2016). Pengaruh Kepuasan Kerja, Motivasi, Dan Remunerasi Terhadap Kinerja Pegawai (Studi Pada Kantor Pengadilan Negeri Yogyakarta). Naskah Publikasi Universitas Muhammadiyah. Yogyakarta.

Sajangbati, Elisabeth Victoria. (2016). Pengaruh Kompensasi, Pengembangan Karir Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan PT. Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk. Kantor Wilayah Manado. Jurnal Berkala Ilmiah Efisiensi, Volume 16 No. 03 Tahun 2016.

Saluy, Ahmad Badawi dan Yuwinta Theresia (2018). Pengaruh Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, dan Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus di Perudsahaan PT. IE). Jurnal Ilmiah Manajemen & Bisnis, Indikator. Volume II/Nomor 01/Januari 2018.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. (Cetakan Ke-23). CV Alfabeta.

Sutawidjaya, Nugroho dan Masyhudzulhak. (2015). Memahami Penulisan Ilmiah dan Metodologi Penelitian. Jakarta. Lembaga Pengkajian Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (LP2S).

Umar, Akmal. (2015). “The Effect of Motivation & Career Development Against Employee’s Performance and Job Satisfaction of the Governor Office South Sulawesi Provincde. Indonesia”. International Journal of Management Sceince Vol.5, No. 9 hal 628-638.

Yun Guo, Jianqiao Liao, Shudi Liao, And Yanhong Zhang (2014). The Mediating Role Of Intrinsic Motivation On The Relationship Between Developmental Feedback And Employee Job Performance. Journal Of Social Behavior And Personality, 2014, 42(5), 731-742.




DOI: http://dx.doi.org/10.22441/indikator.v2i3.3292

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Indikator: Jurnal Ilmiah Manajemen & Bisnis

INDIKATOR
Magister Manajemen Universitas Mercu Buana
Jl. Raya Kranggan No. 6 Jatisampurna, Kampus D Universitas Mercu Buana 17436
Tlp./Fax: +62218449635
p-ISSN: 2598-6783
e-ISSN: 2598-4888
http://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/indikator

 


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

View My Stats