Metode Rapid Entire Body Assessment (REBA) & Nordic Body Map (NBM) di Perusahaan Stamping dan Tooling Untuk Mengurangi Risiko LBP Pada Operator Tooling Dies
Abstract
Sebuah perusahaan bergerak di bidang stamping dan tooling, memiliki proses manufaktur dies yang terdapat beberapa proses salah satu prosesnya adalah hand work oleh operator bagian finishing. Pada saat proses hand work, posisi operator berdiri dan membungkuk bertumpu pada satu tangan serta kepala menunduk. Posisi kerja ini akan terasa tidak nyaman karena dies tersebut berada dibawah sehingga badan harus membungkuk. Posisi tersebut dapat mengakibatkan operator mengalami keluhan pada bagian pinggang (low back pain). Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi gerak tubuh dan mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi terjadinya keluhan low back pain agar dapat memberikan usulan perbaikan postur tubuh. Kemudian dilakukan analisa dengan menggunakan metode Nordic Body Map (NBM) dan Rapid Entire Body Assesment (REBA). Hasil dari analisa ini adalah skor individu 71-73 yaitu tingkat risiko MSDs yang tinggi dari setiap operator, serta ditemukan bahwa adanya 7 dari 28 keluhan bagian otot skeletal yang memiliki tingkat keluhan sangat sakit, dan juga tingkat risiko yang sangat tinggi pada postur tubuh, dengan skor akhir 12. Usulan yang diberikan adalah berupa alat bantu steger, yang dapat merubah postur tubuh operator pada saat bekerja, sehingga dapat mengurangi risiko low back pain (LBP).
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Devi, T., Purba, I. G., & Lestari, M. (2017). Faktor Risiko Keluhan Musculoskeletal Disorders (MSDs) Pada Aktivitas Pengangkutan Beras di PT Buyung Poetra Pangan Pegayut Ogan Ilir. Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat, [online] Volume 8 (2), Hal. 125–134. Diakses pada: https://doi.org/10.26553/jikm.2016.8.2.125-134 [Accessed 29
Sept. 2020]
Dewangan, C. P., & Singh, A. K. (2015). Ergonomic Study and Design of the Pulpit of a Wire Rod Mill at an Integrated Steel Plant. Journal of Industrial Engineering, [online] Volume 2015 (1993), Hal 1–11. Diakses pada: https://doi.org/10.1155/2015/412921
[Accessed 6 Oct. 2020].
Harwanti, S., Ulfah, N., & Nurcahyo, P. J. (2019). Faktor-Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Low Back Pain (Lbp) Pada Pekerja Di Home Industri Batik Sokaraja Kabupaten Banyumas. Jurnal Kesmas Indonesia, [online] Volume 10 (2), Hal. 12. Diakses pada: https://doi.org/10.20884/1.ki.2018.10.2.995 [Accessed 29 Sept. 2020].
Hignett, S., & McAtamney, L. (2000). Rapid Entire Body Assessment (REBA). Journal Applied Ergonomics, [online] Volume 31 (2), Hal. 201–205. Diakses pada: https://doi.org/10.1016/S0003-6870(99)00039-3 [Accessed 30 Sept. 2020].
Kazemi, S. (2016). Evaluation of Ergonomic Postures of Physical Education and Sport Science by REBA and Its Relation to Prevalence of Musculoskeletal Disorders. International Journal of Science Culture and Sport, [online] Volume 4 (19), Hal. 260–
Diakses pada: https://doi.org/10.14486/intjscs493 [Accessed 29 Sept. 2020].
Kurniawati, I. (2009). Tinjauan Faktor Risiko Ergonomi dan Keluhan Subyektif Terhadap
Terjadinya Gangguan Muskuloskeletal pada Pekerja Pabrik Proses Inspeksi Kain, Pembungkusan dan Pengepakan di Departement PPC PT Southern Cross Textile Industry Ciracas Jakarta Timur 2009. International Ergonomics Association, [online] Volume 6 (2), Hal 108. Diakses pada: https://doi.org/10.1080/00140136308930681
[Accessed 30 Sept. 2020].
Nishanth, R., Muthukumar, M. V., & Arivanantham, A. (2015). Ergonomic Workplace Evaluation for Assessing Occupational Risks in Multistage Pump Assembly.
International Journal of Computer Applications, [online] Volume 113, Hal. 9–13. Diakses pada: https://doi.org/10.5120/19852-1764 [Accessed 30 Sept. 2020].
Pratama, A. H., & Setiawan, H. (2020). Perancangan Alat Bantu Memasukkan Gabah Ergonomis Ke Dalam Karung - Studi Kasus Di Penggilingan Padi Pak Santo. Jurnal Ergonomi Indonesia (The Indonesian Journal of Ergonomic), [online] Volume 6 (1), Hal. 37. Diakses pada: https://doi.org/10.24843/JEI.2020.v06.i01.p05 [Accessed 02 Oct. 2020].
Samudra, P. A. (2018). Analisis Keamanan Aktivitas Penyablonan pada Morfo Industries dengan Menggunakan Metode RULA dan REBA. Jurnal PASTI, [online] Volume XII (2), Hal. 235–248. Diakses dari http://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/pasti/article/view/3724/1923 [Accessed 29 Sept. 2020].
Suryadi, I., & Rachmawati, S. (2020). Work Posture Relations With Low Back Pain Complaint on Partners Part of Pt “X” Manufacture of Tobacco Products. Journal of Vocational Health Studies, [online] Volume 3 (3), Hal. 126. Diakses pada: https://doi.org/10.20473/jvhs.v3.i3.2020.126-130 [Accessed 29 Sept. 2020].
Susanti, L., Zardy, H. R., & Yuliandra, B. (2015). Pengantar Ergonomi Industri. Andalas University Press (Kindle Version) diakses pada https://www.researchgate.net/publication/313531615_Pengantar_Ergonomi_Industri
Tarwaka, & Bakri, S. H. A. (2016). Ergonomi untuk Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Produktivitas (Kindle Version) diakses dari http://shadibakri.uniba.ac.id/wp- content/uploads/2016/03/Buku-Ergonomi.pdf
Torik, T. (2016). Analisa Postur Pengendara Motor Untuk Evaluasi Dimensi Bagian Tempat Dudukan. Jurnal Sinergi, [online] Volume 20 (3), Hal. 223. Diakses pada: https://doi.org/10.22441/sinergi.2016.3.008 [Accessed 29 Sept. 2020].
Widana, I. K., Sumetri, N. W., Sutapa, I. K., & Cahya, D. G. A. O. (2020). Antisipasi Pada Keluhan Low Back Pain Dapat Mengurangi Kelelahan dan Meningkatkan Motivasi Kerja. Jurnal Ergonomi Indonesia (The Indonesian Journal of Ergonomic), [online] Volume 6 (1), Hal. 68. Diakses pada: https://doi.org/10.24843/JEI.2020.v06.i01.p09
[Accessed 30 Sept. 2020].
Yassierli, Y., & Juraida, A. (2016). Effects of netbook and tablet usage postures on the development of fatigue, discomfort and pain. Journal of Engineering and Technological Sciences, [online] Volume 48 (3), Hal. 243–253. Diakses pada: https://doi.org/10.5614/j.eng.technol.sci.2016.48.3.1 [Accessed 29 Sept. 2020].
DOI: http://dx.doi.org/10.22441/MBCIE.2022.023
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2022 Proceeding Mercu Buana Conference on Industrial Engineering
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Journal ISSN:
e-ISSN | |
2988-4284 |
Tim Editorial Office
Proceeding Mercu Buana Conference on Industrial Engineering
Program Studi Magister Teknik Industri Universitas Mercu Buana
Jl. Raya Meruya Selatan No. 1 Kembangan Jakarta Barat
Email: [[email protected]]
Website: https://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/mbcie/
The Journal is Indexed and Journal List Title by:
in Collaboration with: