PRESERVASI RUMAH ADAT DESA SADE REMBITAN LOMBOK SEBAGAI UPAYA KONSERVASI
Abstract
ABSTRAK
Desa Sade Lombok dalam kaitannya dengan arsitektur vernakuler merupakan salah satu desa konservasi sebagai pelestari budaya bangsa Indonesia. Desa Sade ini merupakan salah satu dusun di desa Rembitan, Pujut, Lombok Tengah yang merupakan salah satu desa adat suku Sasak yang tidak dapat dipungkiri masih mempertahankan keaslian dan keutuhan rumah adatnya sebagai kepentingan pariwisata. Pemerintah Provinsi NTB telah menunjuk Desa Sade sebagai sebuah desa konservasi, tentunya dengan kriteria ketetapan SK Gubernur NTB No.2 tahun 1989 dengan kriteria: memiliki atraksi wisata, aksesibilitasnya baik, sistem kepercayaan dan kemsyarakatan yang dianut, ketersediaan infrastruktur serta dukungan masyarakat dan aparat desa setempat. Serta didukungnya oleh gaya, pola hidup mereka yang tradisional menjunjung tinggi kearifan lokal sehingga menciptakan sebuah komitmen terhadap preservasi, pelestarian lingkungan dan kesejahteraan penduduk setempat.
Kata Kunci : Desa Sade Lombok, Preservasi, Konservasi, Arsitektur Vernakuler
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2017 Vitruvian
Layout Jurnal Vitruvian: Download
Declaration & CTA Form Vitruvian: Download
(WAJIB DI UPLOAD SEBAGAI SUPLEMENTARY SAAT SUBMIT ARTIKEL)
Vitruvian
Program Studi Arsitektur
Fakultas Teknik Universitas Mercu Buana
Jl. Raya Meruya Selatan, Kembangan, Jakarta 11650
Tlp./Fax : +62215871335
Surel : [email protected]
p-ISSN : 2088-8201
e-ISSN : 2598-2982
Website : http://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/virtuvian
DOI : 10.22441/vitruvian
Vitruvian is indexed by the following abstracting and indexing services:
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.