EVALUASI KONSEP TRANSIT ORIENTED DEVELOPMENT PADA KAWASAN STASIUN RAWA BUAYA BERDASARKAN TOD STANDARD 3.0 ITDP 2017

Abdul Azis Aulia Rachman, Joni Hardi

Abstract


DKI jakarta memiliki jumlah penduduk yang terus meningkat dan menjadi kota terbesar dan terpadat diindonesia, dengan kepadatan tersebut kota Jakarta perlu adanya pengelolaan kawasan dengan transportasi yang cukup baik dalam pencapaian ke suatu tempat. Salah satunya dengan pengelolaan kawasan berkembang dengan transportasi umum berbasis transit yang memberikan kemudahan pengguna dalam mencapai suatu tempat. Stasiun Rawa Buaya menjadi salah satu kawasan yang sedang mengembangkan konsep Transit Oriented Development (TOD). Penelitian ini untuk mengkaji apakah Stasiun TOD Rawa Buaya telah dikembangkan sesuai TOD Standard 3.0. ITDP 2017. Pengukuran menggunakan metode observasi dalam cakupan area penelitian berdasarkan keleluasaan pengguna layanan stasiun dengan jarak 500m hingga 1000m. Kemudian dilakukan penilaian dengan scoring card dari ITDP dan diakumulasikan untuk memberikan peringkat pada Kawasan Transit Stasiun Rawa Buaya terhadap TOD Standard 3.0 Tahun 2017. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jalur pejalan kaki tidak terkualifikasi aman dan nyaman untuk dilalui, titik penyebrangan yang memerlukan garis pembatas, serta segmen jalur bersepeda kondisinya belum aman.


Keywords


Urban; Transit Oriented Development; Angkutan Umum

References


Black, J. T. (2016). Planning and Design Elements for Transit Oriented Developments/Samrt Cities: Example of Cultural Borrowings. Procedia Engineering 142, 2-9.

Febrina, M. (2020). EVALUASI KONSEP TRANSIT ORIENTED DEVELOPMENT PADA KAWASAN TRANSIT LEBAK BULUS. Laporan Penelitian.

Institute for Transportation and Development Policy. (2017). TOD Standard 3.0. New York: ITDP.

Julio, T. J. (2020). Evaluasi Perencanaan Transit Oriented Development (TOD) Stasiun MRT Fatmawati Kecamatan Cilandak, Kota Jakarta Selatan. Jurnal Sains, Teknologi, Urban, Perancangan Arsitektur Vol. 2, No. 2.

Mauliani, L. (2010). Fungsi dan Peran Jalur Pedestrian Bagi Pejalan Kaki. Jurnal NALARs Vol. 9, No. 2, 165 - 176.

Peta Guna Lahan Eksisting. (2022). Retrieved from Jakarta Satu: Jakartasatu.jakarta.go.id

Pongprasert, P. &. (n.d.). Switching From Motorcycle Taxi to Walking: A Case Study of Transit Stastion Access in Bangkok, Thailand. IATSS Research.

Taolin, T. O. (2018). Kualitas Ruang Publik Kota Pada Kawasan TOD. Skripsi Fakultas Teknik, Universitas Indonesia, Depok.

Peraturan Presiden Nomor 60 Tahun 2020. (2020). Tentang Rencana Tata Ruang Perkotaan Jakarta, Bogor, Depok, Tanggerang, Bekasi, Puncak dan Cianjur (Jabodetabek-Punjur). Jakarta: Mentri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia.




DOI: http://dx.doi.org/10.22441/vitruvian.2023.v12i3.010

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2023 Vitruvian : Jurnal Arsitektur, Bangunan dan Lingkungan

License URL: http://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/virtuvian/article/view/20857

Layout Jurnal Vitruvian: Download

Declaration & CTA Form Vitruvian: Download

(WAJIB DI UPLOAD SEBAGAI SUPLEMENTARY SAAT SUBMIT ARTIKEL)

Vitruvian
Program Studi Arsitektur
Fakultas Teknik Universitas Mercu Buana
Jl. Raya Meruya Selatan, Kembangan, Jakarta 11650
Tlp./Fax : +62215871335
Surel : [email protected]
p-ISSN : 2088-8201
e-ISSN : 2598-2982
Website : http://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/virtuvian
DOI : 10.22441/vitruvian

Vitruvian is indexed by the following abstracting and indexing services:

 

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

 

Web
Analytics Made Easy - StatCounter
View My Stats