PENGARUH PENATAAN RUANG PESANTREN BUDI GUNA TERHADAP KENYAMANAN SANTRI DENGAN PENDEKATAN ARSITEKTUR PERILAKU

Okeu Alfionisystrya, Rizka Tiara Maharani

Abstract


Pesantren adalah lembaga pendidikan yang pada pengajarannya lebih menekankan pada pendidikan Islam. Namun tidak sedikit anak-anak menganggap bahwa pesantren merupakan tempat yang membosankan. Salah satu upaya yang dilakukan untuk meningkatkan kenyamanan santri ialah melalui pendekatan Arsitektur Perilaku pada pesantren. Penerapan Arsitektur Perilaku pada Pesantren Budi Guna dapat dilihat dari pesantren yang memiliki komposisi konfigurasi massa bangunan yang tersebar luas sehingga pesantren memiliki solid blok medan, selain itu void pada pesantren ini berjenis sistem tertutup linier dikarenakan ruang dibatasi oleh massa bangunan yang memanjang dan terkesan tertutup. Penelitian ini dilakukan guna mencari tahu pengaruh penataan ruang pada Pesantren Budi Guna terhadap kenyamanan santri di dalamnya. Pendekatan pada penelitian ini ialah kualitatif melalui pengisian kuesioner dan behavior mapping. Hasil penelitian yang telah dilakuakan kali ini ialah terdapat beberapa penempatan fasilitas yang kurang tepat sehingga membuat santri merasa kurang nyaman seperti lapangan upacara yang berdekatan dengan dapur, dan kurang tertatanya lahan parkir kendaraan. Meskipun demikian, penataan ruang pada bangunan asrama maupun sekolah pada Pesantren Buni Guna ini berjenis linier sehingga memudahkan santri menjangkau ruangan-ruangan di dalamnya, hal tersebut secara tidak langsung dapat mempengaruhi tingkat kenyamanan santri dalam berkegiatan di pesantren.


Keywords


arsitektur perilaku; kenyamanan; ruang pesantren

References


Fahmi, M. (2015). Mengenal Tipologi Dan Kehidupan Pesantren. Syaikhuna.

Kurniawan, H., Maharani, R., & Atika, R. (2014). BLIND PEOPLE BEHAVIORS TO THE ARCHITECTURE OF SEKOLAH. Dimensi.

Kusumah, A., Susanti, D., & Iqbal, M. (2022). Asrama Mahasiswa Multi Cultural Di Papua Tema: Arsitektur Perilaku. Pengilon.

doi:https://doi.org/10.1016/j.buildenv.2020.107195

Martiany, D. (2017). PERSEPSI KALANGAN PESANTREN. Aspirasi.

Maulidia, S. Z., Bua, A. T., & Nanna, A. I. (2021). KEDISIPLINAN BELAJAR SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN DI. JUDIKDAS BORNEO .

Pamungkas, H., & Arsandrie, Y. (2020). BEHAVIORAL MAPPING DAN ADAPTASI TERHADAP LINGKUNGAN. Nalars.

Putri, S., & Nur'aini, R. (2022). Konsep Arsitektur Perilaku Di Lasalle College Of The Arts, Singapore. Zonasi.

Ratodi, M. (2017). Behavior Mapping-Pemetaan Perilaku dalam Penelitian & Perancangan Arsitektur. Lecture material presented.

Rosaliawati, H., & Andarini, R. (2020). Desain Laboratorium Alam Sekolah Dasar Berdasarkan Kenyamanan Dalam Arsitektur Perilaku. JADECS.

Rosilawati, H., & Yong, V. C. (2023). Kajian Perilaku Pengguna pada Rumah Tinggal dengan Analisis Behavioral Mapping . Anggapa.

Sahabuddin, Hamzah, B., & Ihsan. (2016). Pengaliran Udara Untuk Kenyamanan Termal Ruang Kelas Dengan Metode Simulasi Computational Fluid Dynamics. Sinektika.

Sulistio, W., Wiroko, E. P., & Paramita, A. D. (2018). Pengaruh Kecerdasan Emosi Terhadap Penyesuaian Sosial Remaja di Pondok Pesantren. Jurnal Psikologi.

Suyadi. (2018). Diferensiasi Otak Laki-laki dan Perempuan Guru Taman Kanak-kanak Aisyiyah Nyai Ahmad Dahlan Yogyakarta: Studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini Perspektif Gender dan Neurosains . SAWWA: Jurnal Studi Gender.

Tolib, A. (2015). Pendidikan Di Pesantren Modern. Risalah.

Wati, P. D., & Ridlo, I. A. (2020). Perilaku Hidup Bersih dan Sehat pada Masyarakat di Kelurahan. Jurnal Promkes.




DOI: http://dx.doi.org/10.22441/vitruvian.2024.v14i1.005

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Vitruvian : Jurnal Arsitektur, Bangunan dan Lingkungan

License URL: http://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/virtuvian/article/view/24954

Layout Jurnal Vitruvian: Download

Declaration & CTA Form Vitruvian: Download

(WAJIB DI UPLOAD SEBAGAI SUPLEMENTARY SAAT SUBMIT ARTIKEL)

Vitruvian
Program Studi Arsitektur
Fakultas Teknik Universitas Mercu Buana
Jl. Raya Meruya Selatan, Kembangan, Jakarta 11650
Tlp./Fax : +62215871335
Surel : [email protected]
p-ISSN : 2088-8201
e-ISSN : 2598-2982
Website : http://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/virtuvian
DOI : 10.22441/vitruvian

Vitruvian is indexed by the following abstracting and indexing services:

 

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

 

Web
Analytics Made Easy - StatCounter
View My Stats