Pengaruh Promosi dan Kualitas produk terhadap Minat beli Kerudung Rabbani

Nur ' Aini

Abstract


Penellitian ini bertujuaan untuk: 1. Mengetahui pengaruh promosi terhadaap minatbeli, 2. Mengetahui apakh kualitas produk berpengaruh terhadp minatbeli, 3. Apakah promosi dan kualitas produk berpengaruh terhadp minatbeli. Penelitian ini menggunakn jenis penellitian uraian (explanatory research) dan pendekatn kuantitatif. Variabel yang dipakai pada penelitian ini ada tiga, yaitu Promosi (X1), Kualitas produk(X2) dan MinatBeli (Y). Pengambilan data didapat dari penyebaraan kuesioner secara offline kepada Mahasiswi yang berdomisili di Pondok Pesantren Putri Walisongo Cukir Jombang yang memiliki umur antra 18 thun sampai 23. Sampel yang dipakai pada penelitian ini berjumllah 109 orang responden.Teknik pengambiln sampel yaang digunakanya itu purposive sampling. Analisi data yaang di pakai ialah analisis regressi linier berganda. Hasil penelitian menggambarkan bahwa variabel promosi berpengaruh terhadap proses keputusan pembelian, kemudian variabel kualitas produk berpengaruh terhadp proses keputusan pembelian. Promosi dan kualitas produk secara bersama-bersama berpengaruh terhadap minatbeli. Dari hasil penelitian ini, se baiknya pihak Rabbani dapat mempertahnkan serta meningkatkaan promosi dan kualitas produk, karena variabel promosi dan kuliatas produk memiliki pengaruh yaang dominan untuk mempengaruhi minatbeli.

Keywords


224466

Full Text:

PDF

References


Aisyah, Nurul. 2015. Pengaruh Kualitas Produk dan Daya Tarik Iklan terhadap Minat Beli Produk Indomie. (Online), Volume 3, Nomor 2, (http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index. php/khatulistiwa/article/view/1666, diakses 28 Oktober 2018).

Akbar, Muhammad Ridho. 2018. Pengaruh Kualitas Produk, Citra Merek dan Persepsi Harga terhadap Minat Beli Mobil Mitsubishi Xpander. Skripsi tidak diterbitkan. Medan: PPs Universitas Negeri Medan.

Aryatama, Nicko Bintang. 2014. Analisis Pengaruh Promosi, Kualitas Produk dan Layanan Purna Jual terhadap Minat Beli Sepeda Motor Yamaha. Skripsi tidak diterbitkan. Semarang: PPs Universitas Negeri Semarang.

Martono, Moh. R.A.P dan Iriani, Sri Setyo. 2014. Analisis Pengaruh KualitasProduk, Harga dan Promosi terhadap Minat Beli Konsumen Produk Batik SendangDuwurLamongan. (Online), Volume 2, Nomor 2, (https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index. php/jim/article /view/10202, diakses 12 April 2019).

Nalendraswati, Ariska Ayuningtias. 2016. Analis Pengaruh Citra Merek, KualitasProduk dan Kualitas Layanan tehadap Minat Beli Sepeda Motor. Skripsi tidak diterbitkan. Surakarta: PPs Universitas Negeri Surakarta.

Purnomo, Eko. dkk. 2016. PengaruhHarga,Kualitas Produk dan Lokasi terhadap Minat Beli Beras Lokal. (Online), Volume 4, Nomor 1, (http://e-journal.upp.ac.id/index. php/fekon/article/view/1312, diakses 22 Februari 2019).

Sundalangi, Marchelyno. dkk. 2014. Kualitas Produk, Daya Tarik Iklan, dan Potongan Harga terhadap Minat Beli Konsumen pada Pizza Hut Manado.(Online), Volume 2, Nomor 1, (https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/emba/article/view/3829, diakses 11 Oktober 2018).

Suhardi, C. 2018. PengantarManajemen dan Aplikasinya.Yogyakarta: Gava Media.

Suryati, Lili. 2015. ManajemenPemasaran: SuatuSrategidalamMeningkatkanLoyalitasPelanggan. Yogyakarta: Deepublish.

Tjiptono, Fandy. 2017. StrategiPemasaran. EdisiEmpat. Yogyakarta: Andi Offset




DOI: http://dx.doi.org/10.22441/jimb.v6i2.6985

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Mercu Buana
Jl. Raya Meruya Selatan, Kembangan, Jakarta 11650
Tlp./Fax: +62215871335

ISSN: 2460-8424
E-ISSN: 2655-7274


http://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/jimb

This journal is indexed by:

   

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Web
Analytics Made Easy - StatCounter
View My Stats