Penentuan Waktu Baku Optimal dan Analisis Beban Kerja Pada Bagian Produksi Udang PCDTO-IQF di PT. Indo American Seafoods

Dio Arief Utama, Andhyka Tyaz Nugraha, Rizqi Wahyudi

Abstract


Faktor tenaga kerja, waktu kerja dan beban kerja berpengaruh terhadap produktivitas suatu perusahaan industri. Berdasarkan isu tersebut maka penelitian ini bertujuan untuk menetapkan waktu standar, beban kerja pekerja dan jumlah pekerja optimal pada bagian produksi Udang PCDTO-IQF di PT. Indo American Seafoods dengan menggunakan metode Stopwatch Time Study. Data penelitian diperoleh secara langsung dengan cara mengukur waktu kerja pada bagian produksi menggunakan instrumen stopwatch. Hasil penelitian mendapatkan total waktu standar yang dibutuhkan untuk produksi Udang PCDTO-IQF sebesar 17.089,83 detik atau 4,75 jam. Beban kerja untuk proses produksi memiliki 29 proses, terdapat 11 proses memiliki beban kerja lebih dari 100% atau beban kerja normal, selebihnya memiliki beban kerja normal. Berdasarkan temuan tersebut maka direkomendasikan agar perusahaan melakukan penambahan jumlah pekerja untuk beban kerja berlebih serta melakukan pengurangan ataupun pemindahan tenaga kerja pada bagian dengan beban kerja rendah ke bagian lainnya yang membutuhkan lebih banyak tenaga kerja.

Keywords


Waktu Standar; Beban Kerja; Jumlah Tenaga Optimal; Stopwatch Time Study; Workload Analysis

Full Text:

PDF

References


Aguilar-Escobar, V. G., Garrido-Vega, P., Majado-Márquez, J., & Camuñez-Ruiz, J.-A. (2021). Hotel room cleaning: Time study and analysis of influential variables in a Spanish hotel. Journal of Industrial Engineering and Management, 14(3), 645–660. https://doi.org/10.3926/jiem.3441

Duran, C., Cetindere, A., & Aksu, Y. E. (2015). Productivity Improvement by Work and Time Study Technique for Earth Energy-glass Manufacturing Company. Procedia Economics and Finance, 26, 109–113. https://doi.org/10.1016/S2212-5671(15)00887-4

Febriana, N. V., Lestari, E. R., & Anggarini, S. (2015). Analisis Pengukuran Waktu Kerja Dengan Metode Pengukuran Kerja Secara Tidak Langsung Pada Bagian Pengemasan Di PT JAPFA COMFEED INDONESIA TBK. Jurnal Industri, 4(1), 66–73.

Harrianto, R. (2010). Buku Ajar Kesehatan Kerja. EGC.

Herjanto, E. (2008). Manajemen Operasi (Ketiga). Gramedia.

Hilbert, G., Gruson, D., Vargas, F., Valentino, R., Chene, G., Boiron, J.-M., Pigneux, A., Reiffers, J., Gbikpi-Benissan, G., & Cardinaud, J.-P. (2000). Noninvasive continuous positive airway pressure in neutropenic patients with acute respiratory failure requiring intensive care unit admission. Critical Care Medicine, 28(9), 3185–3190. https://doi.org/10.1097/00003246-200009000-00012

Houshyar, E., & Kim, I.-J. (2018). Understanding musculoskeletal disorders among Iranian apple harvesting laborers: Ergonomic and stop watch time studies. International Journal of Industrial Ergonomics, 67, 32–40. https://doi.org/10.1016/j.ergon.2018.04.007

Makapedua, J., & Tannady, H. (2016). Analisis Pengukuran Waktu Kerja Operator Dan Usulan Perbaikan Dengan Work Sampling (Studi Kasus: Mcdonald’S Hayam Wuruk). Teknik Industri Dan Ilmu Komputer, 19(05), 295–304.

Miranda, S., & Tripiawan, W. (2019). Perbandingan Penentuan Waktu Baku Menggunakan Metode Time Study dan Critical Path Method (CPM). Jurnal Sistem Dan Manajemen Industri, 3(1), 19–30. https://doi.org/10.30656/jsmi.v3i1.1418

Permana, W. D., Bayhaqi, I., & Handayani, C. (2022). Perancangan Operation Process Chart Dan Pengukuran Waktu Baku Dengan Metode Stopwatch Time. JuTMI: Jurnal Teknik Mesin Dan Industri, 1(1), 5–13.

Pradana, A. Y., & Pulansari, F. (2021). Analisis Pengukuran Kerja dengan Stopwatch Time Study untuk Meningkatkan Target Produksi di PT. XYZ. JUMINTEN. https://doi.org/10.33005/juminten.v2i1.217

Rafian, M. A., & Muhsin, A. (2017). Analisis Beban Kerja Mekanik pada Departemen Plant dengan Metode Work Sampling (Studi Kasus pada PT XYZ). OPSI, 10(1), 35–42. https://doi.org/10.31315/opsi.v10i1.2165

Rizani, N. C., Safitri, D. M., & Wulandari, P. A. (2017). Perbandingan Pengukuran Waktu Baku dengan Metode Stopwatch Time Study dan Metode Ready Work Factor (RWF) pada Departemen Hand Insert PT. Sharp Indonesia. Jurnal Teknik Industri, 2(2), 127–136.

Sabrini, A., Rambe, J., & Wahyuni, D. (2013). Pengukuran Beban Kerja Karyawan Dengan Menggunakan Metode Swat (Subjective Workload Assessment Technique) Dan Work Sampling Di Pt. Xyz. Jurnal Teknik Industri FT USU, 8(2), 6–13.

Sutalaksan, I., Anggawisastra, R., & Tjakraatmadja, J. (1979). Teknik tata cara kerja. Bandung: ITB Press.




DOI: http://dx.doi.org/10.22441/pasti.2023.v17i2.002

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Jurnal PASTI (Penelitian dan Aplikasi Sistem dan Teknik Industri)
Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Mercu Buana
Jl. Meruya Selatan, Kembangan, Jakarta Barat 11650
Tlp./Fax: +62215871335
p-ISSN: 2085-5869 / e-ISSN: 2598-4853
http://journal.mercubuana.ac.id/index.php/pasti/

 

This journal is accredited:

This journal is indexed by:

     

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Web
Analytics Made Easy - StatCounter
View My Stats