Perancangan Tata Letak Fasilitas Industri Bakery dengan Pendekatan Model Single Row dan Double Row Layout

Achmad Pratama Rifai, Devita Ayuni Kusumaningsih, Alfarasyied Syahrizad, Arista Adriani, Fahreza Baskara Hediandra, Ihsan Ramadhana, Radhitya Virya Paramasuri Sunarso, Syahdan Haris Abdilah

Abstract


Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) merupakan kontributor besar terhadap perekonomian Indonesia. Akan tetapi, masih banyak UMKM yang bergelut pada isu kualitas produk dan proses produksi yang kurang efektif dan efisien. Salah satunya adalah XYZ Bakery di Bantul, Yogyakarta yang mengalami permasalahan dari segi peletakan area dan permesinan yang mengakibatkan tingginya waktu perpindahan material. Perbaikan diperlukan guna mendesain ulang tata letak departemen dan mesin agar memudahkan perpindahan barang dan kenyamanan pekerja. Langkah yang dilakukan mencakup observasi pabrik, desain tata letak, serta perbaikan dengan pertimbangan alur produksi, perpindahan barang, dan allowance. Metode analisis peletakan tata letak fasilitas menggunakan Activity Relationship Diagram dan Dimensionless Block Diagram. Dalam penelitian ini, optimasi peletakan mesin dilakukan menggunakan Simulated Annealing (SA) dan Modified Spanning Tree (MST). Hasil penelitian menunjukkan peletakan mesin secara single row dengan SA dan MST menghasilkan urutan sama. Sedangkan layout dengan total travelled distance terendah adalah hasil dari SA dengan skema double row.


Keywords


perancangan tata letak fasilitas; single row layout; double row layout; SA; MST; total travelled distance

Full Text:

PDF

References


Amaral, A. R. (2013). Optimal Solutions for The Double Row Layout Problem. Optimization Letters, Vol. 7(2), 407-413.

Christy, F. E. (2021). Jumlah UMKM di Indonesia. Jakarta: Tempo.co. Tersedia pada: https://data.tempo.co/read/1111/jumlah-umkm-di-indonesia.

Christiyono, D. E., & Singgih, M. L. (2015). Perbaikan Layout Pabrik Dengan Algoritma CORELAP, MST, CRAFT dan Pertimbangan Material Handling (Studi Kasus di PT XYZ). Prosiding Seminar Nasional Manajemen Teknologi XXII, 10, 1-7.

Heragu, S. (2008). Facilities Design (3rd Ed.) Boca Raton: CRC Press.

Keller, B., & Buscher, U. (2015). Single row layout models. European Journal of Operational Research, Vol 245(3), 629-644.

Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. (2018). Manajemen Sistem Penyelenggaraan Makanan Institusi. Bahan Ajar Gizi. Jakarta: Kemenkes RI.

Lin, S. W., & Vincent, F. Y. (2012). A simulated annealing heuristic for the team orienteering problem with time windows. European Journal of Operational Research, Vol. 217(1), 94-107.

Permatasari, A., Pramandha, F., Karima, M., & Santoso, E. (2020). Relayout Facility to Minimize Defects and Production Cost in PT Sendanis Jaya Makmur. The 3rd International Conference on Eco Engineering Development, 426, 1-9, doi:10.1088/1755-1315/426/1/012166.

Rifai, A. P., Mara, S. T. W., Kusumastuti, P. A., & Wiraningrum, R. G. (2020). A Genetic Algorithm for the Double Row Layout Problem. Jurnal Teknik Industri, 22(2), 85-92.

Rifai, A. P., Windras Mara, S. T., Ridho, H., & Norcahyo, R. (2022). The double row layout problem with safety consideration: a two-stage variable neighborhood search approach. Journal of Industrial and Production Engineering, 39(3), 181-195.

Safitri, N. D., Ilmi, Z., & Kadafi, M. A. (2017). Analisis Perancangan Tata Letak Fasilitas Produksi Menggunakan Metode Activity Relationship Chart (ARC). Jurnal Manajemen, Vol. 9(1), 38-47.

Sihite, E. M., Febianti, E., & Ilhami, M. A. (2015). Usulan Perbaikan Layout Produksi Project FAB OF Resin Untuk Meminimasi Ongkos Material Handling Menggunakan Metode Simulated Annealing. Jurnal Teknik Industri, Vol. 3(1).

Stephens, M. P., & Meyers, F. E. (2013). Manufacturing Facilities Design and Material Handling (5th Edition). Indiana: Purdue University Press.

Sukmawara, A. N., & Suliantoro, H. (2016). Analisa Fasilitas dan Merancang Tata Letak Fasilitas Yang Baik pada CV Sampurna Boga Makmur. Industrial Engineering Online Journal, Vol. 5(4), 1-6.

Tannady, H. (2013). Pengaturan Ulang Urutan Tata Letak Seri Antar Etalase. Journal of Industrial Engineering & Management Systems, Vol. 6(2), 1-7.

Victoria, A. M. A. O., Suwandi, M. D., Pratiwi, T., & Zuraida, R. (2017). Tata Letak Fasilitas Toko Buku Tematik. Jakarta: Binus University.




DOI: http://dx.doi.org/10.22441/pasti.2023.v17i1.001

Refbacks



Jurnal PASTI (Penelitian dan Aplikasi Sistem dan Teknik Industri)
Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Mercu Buana
Jl. Meruya Selatan, Kembangan, Jakarta Barat 11650
Tlp./Fax: +62215871335
p-ISSN: 2085-5869 / e-ISSN: 2598-4853
http://journal.mercubuana.ac.id/index.php/pasti/

 

This journal is accredited:

This journal is indexed by:

     

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Web
Analytics Made Easy - StatCounter
View My Stats