Model Konseptual Training Need Analysis Untuk Perusahaan Umum Daerah
Abstract
Training Need Analysis (TNA) merupakan tahap yang sangat penting bagi perusahaan guna mengenali kebutuhan pelatihan. Hal ini bertujuan untuk memastikan bahwa program pelatihan yang diselenggarakan dapat berjalan efektif. Persoalan medasar di perumda adalah TNA belum dilaksanakan secara komprehensif, yang menyebabkan persentase peningkatan kompetensi masih relatif rendah dengan rata-rata 28,2%. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sebuah model konseptual TNA yang dapat menjadi panduan bagi Perumda dalam menentukan kebutuhan pelatihan yang sesuai dengan kebutuhan organisasi, pekerjaan, dan individu. Metode penelitian yang digunakan adalah studi pustaka dan wawancara dengan para ahli. Data primer diperoleh melalui wawancara dengan ahli yang berpengalaman dalam model TNA yang efektif dan efisien. Sementara itu, data sekunder berasal dari berbagai sumber seperti data perusahaan, artikel jurnal, prosiding konferensi, berita online, dan situs resmi yang berkaitan dengan topik penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model konseptual TNA di Perumda dibangun berdasarkan tiga tingkat, yaitu: organisasi dan departemen, pekerjaan, dan individu. Berdasarkan identifikasi kebutuhan pelatihan pada ketiga tingkat tersebut, dirancang rencana pelatihan baik jangka pendek maupun jangka panjang dengan mengklasifikasikan tingkat kesulitan menjadi basic, intermdediate, dan advanced
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Agarwala, T. (2002). Innovative Human Resource Practice and Organizational Commitment: an Empirical Investigation. The International Journal of Human Resource Management, 14(2), 175-197.
Al-Khayyat, R., & Elgamal, M. (1998). A Macro Model of Training and Development: Validation. Journal of European Industrial Training, 21(2), 87-101.
Altarawneh, I. I., & Aseery, A. I. (2016). Training Needs Assessment at Assir General Educational Directorate, Saudi Arabia. American Journal of Industrial and Business Management, 6(2), 189-204.
Blanchard, P. N., & Thacker, J. W. (2019). Effective Training: System, Strategies, and Practices. Chicago: Chicago Business Press.
Denney, A., & Tewksbury, R. (2013). How to Write a Literature Review. Journal of Criminal Justice Education, 24(2), 218-234.
Fulmer, I., & Ployhart, R. (2014). Our Important Asset: A Multidisciplinary/Multilevel Review of Human Capital Valuation for Research and Practice. Journal of Management, 40(1), 161-192.
Hardjana. (2001). Training SDM yang Efektif. Yogyakarta: Kanisius.
Iqbal, M. Z., & Khan, R. A. (2011). The Growing Concept and Uses of Training Needs Assessment: A review with Proposed Model. Jounal of European Industrial Training, 35(5), 439-466.
Mangkunegara, A. P. (2003). Perencanaan dan Pengembangan SDM. Bandung: PT Refika Aditama.
Mosquera-Gutierres, J., Avilés-González, J., Córdova-León, F., & Duque-Espinoza, G. (2024). Assessing Statistical Knowledge and Training Needs among Professionals in Ecuadorian Businesses: Implications for Education. International Journal of Instruction, 17(2), 351-366.
Opengart, R., Ralston, P., & LeMay, S. (2018). Labor Market: Preventing Rivalry and Myopia through HRM. Journal of Organizational Effectiveness: People and Performance, 5(4), 346-360.
Rahmana, A., & Sukaya, Y. (2020). Training Need Analysis: Suggested Framework for Identifying Training Need Analysis. International Journal of Psychosocial Rehabilitation, 24(2), 3861-3868.
Rustiyana, Sanusi, A., Khoeriah, N. D., & Arifin, D. (2022). Training Need Assessment on Blended Learning Model Management to Improve Teachers' Competence. Journal Research of Social Science, Economic, and Management, 01(9), 1222-1230.
Spencer, L., & Spencer, S. M. (1993). Competence at Work, Model For Superior Performance. Canada: John Wiley & Sons, Inc.
Swanson, R. A. (2022). Foundation of Human Resource Development. Oakland: Berrett-Koehler.
Valencia-Inarda, A. (2020). Exploring Prime-Human Resource Management and Organizational Commitment: A Perspective. PalArch’s Journal of Archaeology of Egypt/Egyptology, 17(2), 501-517.
Zainuddin, M. N., Mukhtar, D., Aziz, K. A., & Bakar, S. A. (2021). The Development of Personalised Training Needs Analysis for ACEs using a Psychometric Approach. Journal of Entrepreneurship and Business, 9(2), 109-120.
DOI: http://dx.doi.org/10.22441/pasti.2024.v18i1.008
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Jurnal PASTI (Penelitian dan Aplikasi Sistem dan Teknik Industri)
Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Mercu Buana
Jl. Meruya Selatan, Kembangan, Jakarta Barat 11650
Tlp./Fax: +62215871335
p-ISSN: 2085-5869 / e-ISSN: 2598-4853
http://journal.mercubuana.ac.id/index.php/pasti/
This journal is indexed by:
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.