ANALISIS POSTUR TUBUH PEKERJA DEPARTEMEN STAINING FINISHING MENGGUNAKAN METODE REBA (RAPID ENTIRE BODY ASSESSMENT) DI PT BERDIKARI MEUBEL NUSANTARA
Abstract
PT Berdikari Meubel Nusantara perusahaan manufaktur dengan produk utama beach chair strandkorb. Dalam melakukan pekerjaan operator masih banyak mengeluhkan ketidaknyamanan saat bekerja seperti keluhan rasa nyeri pada bagian tubuh hal ini dibuktikan dari hasil kuisoner Nordic Body Map (NBM) diketahui bahwa departemen staining finishing memiliki persentase keluhan agak sakit sebesar 60% pada punggung, 48% pada pinggang dan 52 % pada bagian lengan kanan atas. Penelitian ini menggunakan metode Rapid Entire Body Assessment (REBA) untuk mengukur keseluruhan postur bagian tubuh pekerja yang bertujuan untuk mengetahui tingkat risiko stasiun kerja di departemen staining finishing. Hasil pengolahan REBA diketahui bahwa stasiun kerja staining dan stasin kerja soft sanding memiliki skor tertinggi dengar skor 7 pada stasiun kerja staining dan skor 5 pada stasiun kerja soft sanding hal ini menunjukkan tingkat risiko medium yang berarti perlu adanya perbaikan stasiun kerja untuk menghindari kemungkinan resiko Muskuloskeletal Disorders (MSDs).
Keywords
Full Text:
PDFReferences
Anisah, Yuliarty, P., & Anggraini, R. (2018). Perancangan Tempat Wudhu Ergonomis Berdasarkan Antropometri Pengguna . ( Studi Kasus Pada Mall Abc ,. Vol. 13(3), 284–290. https://publikasi.mercubuana.ac.id/index.php/pasti/article/view/4982
Ansari, N. A., & Sheikh, D. M. J. (2014). Evaluation of work Posture by RULAfile:///C:/Users/User/Desktop/FYP/REBA evaluation on garage worker A case study.pdf and REBA: A Case Study. IOSR Journal of Mechanical and Civil Engineering, Vol. 11(4), 18–23.
Blunt, F. J. (2005). Occupational health and safety. New Developments in Advanced Welding, 270–291. https://doi.org/10.1533/9781845690892.270
Kurniawidjaja, L. M., Purnomo, E., Maretti, N., & Pujiriani, I. (2014). Pengendalian Risiko Ergonomi Kasus Low Back Pain pada Perawat di Rumah Sakit. Majalah Kedokteran Bandung, Vol. 46(4), 225–233. https://doi.org/10.15395/mkb.v46n4.342
Rahdiana, N. (2018). Identifikasi Risiko Ergonomi Operator Mesin Potong Guillotine Dengan Metode Nordic Body Map (Studi Kasus Di Pt. Xzy). Industry Xplore, Vol. 2(1), 1–12. https://doi.org/10.36805/teknikindustri.v2i1.185
Rofieq, M., Erliana, K., Wiati, N. M., & Hariyanto, S. (2019). The Work Posture Evaluation at Assembly Work Station in MSEs of Silver Jewelry Handicraft with the REBA Method. 17(Icoemis), Vol. 87–94. https://doi.org/10.2991/icoemis-19.2019.13
S.M, Q. (2013). An ergonomic study of work related musculoskeletal disorder risks in Indian Saw Mills. IOSR Journal of Mechanical and Civil Engineering, Vol. 7(5), 07–13. https://doi.org/10.9790/1684-0750713
Sofyan, D. K., & Amir. (2019). Determination of Musculoskeletal Disorders (MSDs) complaints level with Nordic Body Map (NBM). IOP Conference Series: Materials Science and Engineering, Vol. 505(1). https://doi.org/10.1088/1757-899X/505/1/012033
Welch, A., Healy, G., Straker, L., Comans, T., O’Leary, S., Melloh, M., Sjøgaard, G., Pereira, M., Chen, X., & Johnston, V. (2020). Process evaluation of a workplace-based health promotion and exercise cluster-randomised trial to increase productivity and reduce neck pain in office workers: A RE-AIM approach. BMC Public Health, Vol. 20(1), 1–15. https://doi.org/10.1186/s12889-020-8208-9
Yuliarty, P., & Soegiyanto, S. (2017). Analisis Tingkat Risiko Ergonomi Pada Poin Kerja Chassis and Tire Dengan Metode Rapid Entire Body Assessment (REBA) Di Departemen Assembly Frame PT X (Industri Perakitan Mobil). Seminar Nasional Sains Dan Teknologi, November, 1–11.
Yuliarty, P., & Wibowo, A. (2019). Tingkat Risiko Pekerja Pada Mesin Piercing Tube Dengan Menggunakan Metode Rapid Entire Body Assessment (Reba) Dan Rapid Upper Limb Assessment (Rula) Di Departemen Press Shop Pt. X. Industri Inovatif : Jurnal Teknik Industri, Vol. 9(1), 30–37. https://doi.org/10.36040/industri.v9i1.379
Zakaria Purnama, P., Budiharti, N., Priyasmanu, T., Program, ), Teknik, S., & S1, I. (2020). Rancang Bangun Mesin Oven Kopi Dengan Prinsip Qfd Dan Ergonomi. Jurnal Mahasiswa Teknik Industri, Vol. 3(2), 25–31.
DOI: http://dx.doi.org/10.22441/pasti.2022.v16i3.008
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Jurnal PASTI (Penelitian dan Aplikasi Sistem dan Teknik Industri)
Teknik Industri, Fakultas Teknik, Universitas Mercu Buana
Jl. Meruya Selatan, Kembangan, Jakarta Barat 11650
Tlp./Fax: +62215871335
p-ISSN: 2085-5869 / e-ISSN: 2598-4853
http://journal.mercubuana.ac.id/index.php/pasti/
This journal is indexed by:
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.